Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bek Sayap Borneo FC Kangen Tur ke Kota Lain Sambil Wisata Kuliner

By Ibnu Shiddiq NF - Minggu, 26 Juli 2020 | 19:45 WIB
Sayap Persib Bandung, Ghozali Siregar berusaha melepaskan diri dari kawalan bek Borneo FC, Abdul Rachman.
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Sayap Persib Bandung, Ghozali Siregar berusaha melepaskan diri dari kawalan bek Borneo FC, Abdul Rachman.

BOLASPORT.COM - Bek sayap Borneo FC, Abdul Rachman, mengaku sudah merasakan kerinduan yang mendalam untuk berjuang di kompetisi Liga 1 2020.

Lebih dari empat bulan lamanya kompetisi kasta teratas sepak bola Indonesia tertidur.

Menurut kesepakatan dalam rapat virtual PSSI terakhir, rencananya kompetisi Liga 1 2020 akan dilanjutkan mulai 1 Oktober 2020 hingga 28 Februari 2021.

Kabar ini pun disambut baik oleh bek sayap Borneo FC, Abdul Rachman.

Baca Juga: Alasan Bek Asing Persiraja Banda Aceh tidak Mudik ke Inggris Sejak Liga 1 Dihentikan

Ia menilai keputusan melanjutkan kompetisi dengan penerapan protokol kesehatan ketat merupakan langkah yang bijak.

Pasalnya, saat ini semua elemen pelaku sepak bola turut terimbas pandemi COVID-19 lantaran minim kegiatan.

"Alhamdulillah liga bisa diteruskan lagi. Dengan situasi pandemi sekarang ini, menurut saya sudah merupakan keputusan terbaik buat semua," Rachman dikutip BolaSport dari laman resmi klub.

Pemain berusia 32 tahun itu juga mengutarakan bhawa dirinya mulai rindu pada atmosfer pertandingan.

Terlebih saat ia dan rekan-rekan skuad Pesut Etam melakoni laga away.

Ketika bermain tandang, tak jarang timnya sering berkunjung ke tempat-tempat tertentu hingga memburu makanan khas daerah tersebut.

"Kangen tur dari kota ke kota. Kangen wisata kuliner juga di setiap tur itu," ujarnya.

Baca Juga: Piala Asia U-19 2020 - Wonderkid Persib Bandung Bidik Satu Tempat di Skuat Shin Tae-yong

Di sisi lain, Rachman tetap menjaga kondisi fisiknya agar tetap bugar dan prima.

Selain berlatih mandiri, ia juga berlatih bareng pemain-pemain muda di kampungnya.

"Tidak ada kendala, latihan tetap rutin tiap hari. Apalagi, di sini saya mengajak pemain-pemain muda. Jadi, ramai latihannya bareng mereka," tutupnya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Borneofc.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X