Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Penyesalan Maverick Vinales pada Balapan MotoGP Andalusia 2020

By Muhamad Husein - Selasa, 28 Juli 2020 | 10:25 WIB
Maverick Vinales tercepat di FP3 MotoGP Andalusia sekaligus cetak rekor waktu
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Maverick Vinales tercepat di FP3 MotoGP Andalusia sekaligus cetak rekor waktu

Baca Juga: Mike Tyson Ungkap Sempat Terima Tawaran Petarung MMA sebelum Roy Jones Jr

Setelah berada di depan Rossi, Vinales pun lebih nyaman menjalani balapan.

Pembalap asal Spanyol itu menyelesaikan balapan kedua MotoGP 2020 di urutan kedua dengan selisih waktu 4,495 detik dari Fabio Quartararo yang menjadi juara. 

"Sebenarnya, dalam balapan kali ini sangat sulit untuk bernafas," kata Vinales, dilansir BolaSport.com dari Motorsport.com.

"Pada lap pertama, saya mencoba mengambil tempat Quartararo karena saya merasa sangat kuat dengan motor balap ini."

"Namun, kemudian saya melebar (di tikungan 13) dan Vale (Rossi) menyusul saya. Saya tidak bisa melakukan apa-apa, lalu terjebak di belakang Vale. Saya tidak bisa bernafas di sebagian putaran," ucap dia lagi.

Baca Juga: Sejarah Hari Ini - Marcus/Kevin Hattrick Gelar Juara Japan Open

Hingga balapan MotoGP Andalusia 2020 tuntas digelar, Fabio Quartararo memuncaki klasemen sementara pembalap musim ini dengan mengoleksi 50 poin.

Sementara itu, Maverick Vinales ada di urutan kedua dengan 40 poin.

"Hal ini bukan berarti melewatkan peluang. Kami punya 40 poin, kami tidak jauh (dari peringkat pertama), saya tidak melihatnya sebagai hasil negatif," kata dia bijak.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Motorsport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X