Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Rep Ceska 2020 - Ducati Andalkan Dovisiozo di Sirkuit Brno

By Muhamad Husein - Rabu, 29 Juli 2020 | 10:15 WIB
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, merayakan keberhasilannya meraih podium pada balapan MotoGP Spanyol 2020 di Sirkuit Jerez, Spanyol, 19 Juli 2020.
TWITTER.COM/MOTOGP
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, merayakan keberhasilannya meraih podium pada balapan MotoGP Spanyol 2020 di Sirkuit Jerez, Spanyol, 19 Juli 2020.

BOLASPORT.COM - Ducati mengharapkan Andrea Dovisiozo untuk memperbaiki pencapaiannya pada balapan MotoGP 2020 berikutnya.

Andrea Dovisiozo diharapkan bisa meraih hasil bagus pada seri ketiga MotoGP Republik Ceska untuk mengejar ketertinggalan poin di klasemen MotoGP 2020.

Andrea Dovizioso Dalam untuk sementara menempati peringkat ketiga pada klasemen MotoGP 2020 dengan koleksi 26 poin.

Pembalap asal Italia tersebut masih tertinggal sejauh 24 poin dari pemuncak klasemen sementara Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT).

Kegagalan Dovizioso untuk memangkas jarak poin tidak terlepas dari hasil kurang memuaskan yang diraihnya pada balapan terakhir yaitu MotoGP Andalusia (26/7/2020).

Pada balapan yang berlangsung di Sirkuit Jerez, Spanyol, Dovizioso dirugikan dengan catatan buruk di sesi kualifikasi setelah hanya mampu berada di posisi ke-14.

Dovizioso dapat memperbaiki penampilannya saat balapan dan menduduki posisi kesembilan setelah tiga putaran.

Dengan temperatur udara yang sangat panas, banyak pembalap akhirnya berguguran karena tergelincir keluar lintasan hingga gagal mesin.

Baca Juga: MotoGP Rep Ceska 2020 - Suzuki Ingin Alex Rins dan Joan Mir Naik Podium

Kondisi ini dimanfaatkan dengan baik oleh pembalap berusia 34 tahun tersebut karena tidak melakukan kesalahan.

Dovisiozo akhirnya bisa mengunci posisi keenam dan mengamankan 10 poin dari balapan kali ini.

Manajer Tim Ducati, Davide Tardozzi, merasa kurang puas atas hasil yang didapat pembalap andalannya tersebut.

"Secara keseluruhan hasilnya negatif," kata Davide Tardozzi, dilansir BolaSport.com dari Motorcyclesports.net.

"Kami berharap banyak kepada Dovisiozo, tetapi saya tidak ragu bahwa dia bisa berjuang untuk menjadi juara MotoGP."

Tardozzi enggan menjatuhkan kesalahan sepenuhnya kepada Dovizioso. "Untuk Dovisiozo, ketika gagal, itu tidak menjadi kesalahan siapapun," katanya lagi.

"Selalu ada komponen tim, pembalap, dan motor balap. Serangkaian komponen inilah yang menang dan kalah bersama," tutupnya.

Balapan MotoGP Republik Ceska 2020 akan berlangsung di Sirkuit Brno, Rep. Ceska, pada 7-9 Agustus mendatang.

Baca Juga: Legenda Persib Ini Akui Golnya Sempat Bikin GBK Serasa akan Runtuh


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Ducati.com, motorcyclesports.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X