Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Robert Lewandowski Sebut Juergen Klopp Sebagai Sosok Bermuka Dua

By Adi Nugroho - Rabu, 5 Agustus 2020 | 02:00 WIB
Robert Lewandowski (kanan) dan Juergen Klopp saat masih membela Borussia Dortmund.
TWITTER.COM/ANFIELDEDITION
Robert Lewandowski (kanan) dan Juergen Klopp saat masih membela Borussia Dortmund.

BOLASPORT.COM - Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, menyebut juru taktik Liverpool, Juergen Klopp, sebagai sosok yang bermuka dua.

Dalam karier sepak bolanya, Robert Lewandoswki pernah dilatih oleh beberapa juru taktik hebat, salah satunya adalah Juergen Klopp.

Robert Lewandowski bekerja di bawah arahan Juergen Klopp selama empat tahun di Borussia Dortmund.

Selama diasuh oleh Klopp, Lewandowski berhasil menjadikan dirinya sebagai salah satu striker top di Bundesliga kala itu.

Baca Juga: Isi Detail Kontrak Sancho Bocor, Salah Satunya Jadi Penerus Ronaldo

Asahan Klopp yang membuat Lewandowski akhirnya dipinang oleh raksasa Bundesliga, Bayern Muenchen, pada 2014.

Untuk semua itu, Lewandowski menyebut Klopp sebagai sosok yang bermuka dua, satu sebagai pelatih dan satu sebagai orang tua.

Baca Juga: Agar Tak Senasib dengan Angel Di Maria, Man United Haram Lakukan Ini kepada Jadon Sancho

"Saya memilih Juergen Klopp sebagai pelatih favorit saya, setelah itu baru Pep Guardiola," tutur Lewandowski seperti dikutip BolaSport.com dari ESPN.

"Klopp memiliki dua muka. Anda dapat melihat bahwa dia seperti seorang ayah, tetapi di sisi lain dia bisa menjadi seorang pelatih, seorang manajer."

"Dia dapat memberi tahu Anda segalanya, bukan hanya hal baik, tetapi juga hal buruk."

Baca Juga: Serie A Rilis Daftar Pemain Terbaik Liga Italia Musim 2019-2020

"Untuk pemain, dia adalah motivasi yang sangat besar. Dia membuat semuanya sempurna karena tahu segalanya dan bisa mendorong Anda sedikit lebih jauh."

"Dia tidak saja luar biasa sebagai seorang pelatih, namun juga sebagai seorang pria," tutur pemain berusia 31 tahun itu menambahkan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ESPN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X