Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Manchester United vs Kobenhavn - Tampil Sempurna demi Jegal Setan Merah

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 10 Agustus 2020 | 14:00 WIB
Kapten dan kiper Kobenhavn merayakan kelolosan mereka ke perempat final Liga Europa usai taklukkan Istanbul Basaksehir di babak 16 besar.
TWITTER.COM/SEAN_CARDO
Kapten dan kiper Kobenhavn merayakan kelolosan mereka ke perempat final Liga Europa usai taklukkan Istanbul Basaksehir di babak 16 besar.

BOLASPORT.COM - Pelatih Kobenhavn, Stale Solbakken, menginstruksikan anak asuhnya tampil sempurna demi bisa menjegal Manchester United di babak perempat final Liga Europa.

Kobenhavn bakal bersua Manchester United di babak perempat final Liga Europa.

Duel antara Kobenhavn dan Manchester United bakal berlangsung di Stadion Rhein-Energie, Koeln, Senin (10/8/2020) atau Selasa dini hari pukul 02.00 WIB.

Manchester United tampil perkasa berkat torehan 19 laga tak terkalahkan di semua ajang sebelum takluk 1-3 dari Chelsea pada semifinal Piala FA 2019-2020.

Baca Juga: Inter Milan vs Bayer Leverkusen - Antonio Conte Waspadai Serangan Balik Lawan

Setan Merah patut waspada mengingat Kobenhavn berstatus kuda hitam di Liga Europa musim ini.

Terlebih laga melawan Kobenhavn nanti hanya dimainkan dalam satu leg.

Kobenhavn mampu membalikkan kedudukan ketika melawan Istanbul Basaksehir pada laga leg kedua babak 16 besar.

Dalam posisi tertinggal 0-1 di pertemuan pertama, pasukan Stale Solbakken mampu meraih kemenangan meyakinkan atas klub juara Liga Turki tersebut dengan skor telak 3-0 untuk memastikan diri melaju ke perempat final.

Baca Juga: Demi Dapatkan Paulo Dybala, Real Madrid Tumbalkan Gelandang Andalannya

Adapun Stale Solbakken mengungkapkan bahwa untuk bisa meraih kemenangan dan menjegal langkah Manchester United di Liga Europa, timnya wajib tampil sempurna.

"Untuk mengalahkan Manchester United, kami harus bermain sempurna dan membutuhkan sedikit keberuntungan. Kami mungkin butuh Manchester United tidak menemukan hari terbaiknya nanti," kata Solbakken dikutip BolaSport.com dari Sportskeeda.

"Kami harus tampil sempurna dalam bertahan. Kami perlu mengambil satu, dua, atau tiga peluang yang kami dapatkan selama pertandingan seperti ini."

"Peluangnya tidak besar, tetapi ini adalah keuntungan bagi kami pertandingan digelar 90 menit, bukan 180 menit."

Baca Juga: Juventus Pecah soal Maurizio Sarri? Paulo Dybala Yes, Cristiano Ronaldo No

"Namun, kami memiliki perasaan yang baik setelah istirahat seminggu dan ketika para pemain kembali, kami bisa mendapatkan beberapa pemain yang siap untuk bermain."

"Kami memiliki motivasi besar setelah meraih kemenangan 3-0. Kami akan memberikan segalanya," tutur Solbakken.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : sportskeeda.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X