Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rahmad Darmawan Sebut Adaptasi Pemain Baru dari Brasil Tidak Mudah

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 22 Agustus 2020 | 05:45 WIB
Pemain muda asing Madura United asal Brasil, Robert Junior Rodrigues Santos.
Madura United
Pemain muda asing Madura United asal Brasil, Robert Junior Rodrigues Santos.

BOLASPORT.COM - Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, memberikan tanggapan terkait pemain anyar asal Brasil yang baru didatangkan klubnya.

Adalah Robert Junior Rodrigues Santos yang baru diperkenalkan Madura United pada Kamis (20/8/2020).

Di saat yang sama, Robert Junior juga sudah mulai bergabung berlatih bersama pilar Madura United lainnya.

Rahmad Darmawan pribadi menilai bahwa Robert masih membutuhkan waktu lebih lama untuk beradaptasi di Indonesia.

Terlebih, pemain itu baru pertama kali menginjakkan kaki di Tanah Air.

Baca Juga: Gabung Borneo FC, Mario Gomez: Ini Bukan hanya Tentang Kontrak dan Gaji

Jika dirasa sudah nyaman, RD sapaannya akan mulai meninjau kelayakan pemain asal Negeri Samba tersebut.

"Proses aklimatisasi saja belum kelar karena beda waktu 10 jam (dari negara asal), yang pasti akan membuat seorang pemain menghadapi situasi yang tidak mudah," kata RD dikutip BolaSport dari Surya.

"Seperti yang saya sampaikan, kami akan melihat sampai betul-betul ada dalam kondisi yang fit, baru bisa menilai," imbuh mantan pelatih timnas U-23 Indonesia itu.

Namun, RD tak menutup kemungkinan akan mempromosikan ke skuad senior bila kualitas Robert Junior cukup mumpuni.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Surya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X