Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dua Alasan Kuat Barcelona Pilih Pertahankan Ousmane Dembele

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 23 Agustus 2020 | 07:45 WIB
Winger Barcelona, Ousmane Dembele, dijatuhi hukuman kartu merah usai dianggap berbicara kasar kepada wasit pada laga Barcelona kontra Sevilla di Camp Nou, Minggu (6/10/2019).
TWITTER.COM/BARCATIMES
Winger Barcelona, Ousmane Dembele, dijatuhi hukuman kartu merah usai dianggap berbicara kasar kepada wasit pada laga Barcelona kontra Sevilla di Camp Nou, Minggu (6/10/2019).

Baca Juga: PSG Vs Bayern Muenchen - Duel Antar Pemain Berpaspor Spanyol

Lantas, mengapa runner-up Liga Spanyol itu tidak menjualnya sebagai bagian revolusi besar-besaran?

Pertama, Barcelona tidak mau ambil rugi jika menyerah dengan kondisi Dembele saat ini.

Penyerang Barcelona, Ousmane Dembele, cedera dalam laga melawan Borussia Dortmund pada Rabu (27/11/2019).
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Penyerang Barcelona, Ousmane Dembele, cedera dalam laga melawan Borussia Dortmund pada Rabu (27/11/2019).

Barcelona mendatangkan Dembele pada musim 2017-2018 dengan harga 138 juta euro (sekitar Rp 2,4 triliun).

Harga mahal Dembele membuat Barcelona enggan melepasnya lebih rendah lagi meski COVID-19 turut memengaruhi harga pemain.

Baca Juga: Massimiliano Allegri, Kandidat Terkuat Pengganti Antonio Conte di Inter Milan

Terlebih, menurut data Transfermarkt, saat ini nilai jual pemain 23 tahun tersebut anjlok di angka 56 juta euro (sekitar Rp 975 miliar).

Untuk itu, Barcelona siap memberi satu kesempatan lagi bagi Dembele di bawah asuhan pelatih baru mereka, Ronald Koeman.

Kedua, staf pelatih masih melihat Dembele memiliki bakat yang bisa diasah dan mereka tidak mau menyerah padanya.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Diario Sport, Transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X