Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Andai Jadi Lawan Jon Jones, Brock Lesnar Bakal Dibantu Tony Ferguson

By Muhamad Husein - Sabtu, 5 September 2020 | 17:25 WIB
Dana White (kanan) bersama Brock Lesnar (kiri).
INSTAGRAM.COM/DANAWHITE
Dana White (kanan) bersama Brock Lesnar (kiri).

BOLASPORT.COM - Petarung seni bela diri campuran alias mixed martial arts (MMA), Tony Ferguson, dikabarkan bersedia membantu melatih Brock Lesnar andai dia jadi melawan Jon Jones.

Tony Ferguson dan Brock Lesnar memang memiliki hubungan akrab karena pernah berlatih bersama pada tahun 2011.

Didampingi Lesnar selama latihan, Ferguson sukses meraih gelar juara pada ajang tarung Ultimate Fighter 13.

Namun, hubungan keduanya kemudian renggang seiring dengan keputusan Lesnar yang beralih profesi sebagai pegulat WWE.

Baca Juga: Bos KTM Tech3: Tim Satelit MotoGP Sekarang Setara dengan Tim Pabrikan

Kini, Brock Lesnar tengah santer diberitakan bakal bertarung pada ajang UFC setelah kontraknya di WWE habis.

Tak hanya itu, provokasi dari Jon Jones juga menjadi salah satu faktor yang memungkinkan Lesnar kemungkinan berlaga di sana.

Jones, yang baru saja pindah ke divisi kelas berat, yakin bisa mengalahkan lawan-lawannya di masa depan, termasuk Lesnar. 

Ketertarikan Jones kepada Lesnar membuat Tony Ferguson sangat berharap pertarungan keduanya bisa terwujud.

Apalagi, Lesnar saat ini memiliki kesempatan untuk bertarung dengan siapapun di ajang UFC setelah tak lagi terikat kontrak dengan WWE.

"Pertarungan yang sangat ingin saya bantu di kamp. Berlatih berdampingan seperti dahulu kala dengan pelatih Lesnar lagi," kata Ferguson, dilansir BolaSport.com dari Talksport.com.

Presiden UFC, Dana White, juga memberikan respons mengenai ketertarikan Jon Jones yang ingin melawan petarung terkuat di divisi kelas berat.

Saat diwawancara TMZ Sport, White mengatakan bahwa Brock Lesnar yang merupakan eks juara kelas berat UFC tertarik untuk menjadi petarung MMA lagi.

Bahkan, White menglaim, Lesnar bersedia kembali ke UFC andai dia mendapat kesempatan bertarung melawan Jon Jones

Baca Juga: Mike Tyson Pernah Dorong Supermodel Naomi Campbell dari Dalam Mobil


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X