Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mantan Bos Repsol Honda Minta Lupakan Usia Valentino Rossi pada MotoGP 2021

By Agung Kurniawan - Kamis, 10 September 2020 | 00:00 WIB
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, ketika melakoni sesi latihan bebas MotoGP Styria di Red Bull Ring, Austria, 21 Agustus 2020.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, ketika melakoni sesi latihan bebas MotoGP Styria di Red Bull Ring, Austria, 21 Agustus 2020.

"Selama Valentino Rossi berada dalam kondisi baik, selama mempunyai dorongan untuk balapan dan bersenang-senang, dia akan melakukannya," kata Livio Suppo, dilansir BolaSport.com dari PaddockGP.

"Dia akan melakukannya dengan baik untuk terus maju dan memberikan emosi, Valentino Rossi masih mempunyai semangat yang luar biasa dan masih kuat," imbuhnya.

Untuk performanya yang masih mengalami pasang surut, Livio Suppo hal itu lumrah lantaran saat ini sudah bukan jaman keemasan Valentino Rossi seperti pada tahun 2000-an lalu.

Karena hal itu pula, pria yang juga pernah bekerja di Ducati tersebut meminta semua pihak untuk melupakan usia Valentino Rossi yang akan mencapai angka 42 tahun pada MotoGP 2021 mendatang.

"Anggap saja kita tidak ingat berapa usianya pada musim 2021 mendatang, dan jelas ini bukanlah tahun 2000," tutur Livio Suppo mengakhiri.

Valentino Rossi akan kembali menunjukkan aksinya pada seri MotoGP San Marino 2020 yang akan berlangsung di Sirkuit Misano, Minggu (13/9/2020).

Baca Juga: Media Jerman Laporkan Valentino Rossi Akan Pensiun dan Alasannya Banyak


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Paddock GP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X