Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bikin Liverpool Kebobolan 3 Kali, Virgil van Dijk Si Langganan Blunder

By Ade Jayadireja - Minggu, 13 September 2020 | 08:20 WIB
Proses terjadinya gol  bek Liverpool, Virgil van Dijk ke gawang Leeds United  pada laga perdana Liga Inggris 2020-2021 di Stadion Anfield, Sabtu (12/9/2020).
TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE
Proses terjadinya gol bek Liverpool, Virgil van Dijk ke gawang Leeds United pada laga perdana Liga Inggris 2020-2021 di Stadion Anfield, Sabtu (12/9/2020).

BOLASPORT.COM - Terselip catatan minor Virgil van Dijk di balik kemenangan Liverpool atas Leeds United pada matchday pertama Liga Inggris 2020-2021.

Bermain di kandang sendiri, Anfield, Sabtu (12/9/2020), Liverpool sukses membungkam Leeds United dengan skor 4-3.

Virgil van Dijk turut menyumbang gol buat tim tuan rumah pada menit ke-20.

Celakanya, selang 10 menit setelah nyekor, bek timnas Belanda itu jadi biang kerok atas kebobolan yang dialami The Reds.

Dia tak sempurna saat mengantisipasi umpan lambung ke kotak penalti sehingga bola direbut striker Leeds, Patrick Bamford, dan berujung gol.

 Baca Juga: Target Jefferson Alves saat Persik Kediri Berjumpa Persela Lamongan di Pekan Keempat Liga 1

Blunder tersebut lantas menorehkan sebuah catatan negatif.

Sejak gabung Liverpool pada musim 2018-2019, Van Dijk mencatatkan tiga kesalahan yang menyebabkan timnya kebobolan.

Dalam periode serupa, tak ada pemain dari klub Big Six Liga Inggris yang memiliki jumlah blunder lebih banyak dari Van Dijk.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Squawka Football

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X