Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Virus Corona Terus Menggila, Liga Italia Terancam Kembali Ditunda

By Ade Jayadireja - Rabu, 30 September 2020 | 18:30 WIB
Winger anyar Juventus, Dejen Kulusevski disambut Cristiano Ronaldo dkk usai mencetak gol perdana dalam laga melawan Sampdoria pada pekan pertama Liga Italia 2020-2021, Minggu (20/9/2020).
TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE
Winger anyar Juventus, Dejen Kulusevski disambut Cristiano Ronaldo dkk usai mencetak gol perdana dalam laga melawan Sampdoria pada pekan pertama Liga Italia 2020-2021, Minggu (20/9/2020).

BOLASPORT.COM - Liga Italia berpotensi untuk kembali mengalami penundaan akibat gelombang virus corona yang tak kunjung reda.

Sejatinya Liga Italia musim 2020-2021 baru memainkan dua pekan.

Belum sebulan kompetisi berjalan, sudah muncul korban virus corona dari kalangan pemain.

Sebanyak 11 pemain Genoa dinyatakan terpapar Covid-19 setelah bertanding melawan Napoli.

Baca Juga: Pujian Jose Mourinho Setelah Kejar Pemain Tottenham Hotspur ke Toilet

Sekadar informasi, hingga Rabu (30/9/2020), angka positif virus corona di Italia telah mencapai 313.011 dengan 35.875 pasien meninggal dunia.

Kondisi tersebut menjadi alarm bagi pemerintah Italia.

Menurut laporan Corriere della Sera yang dikutip BolaSport.com, telah ada dialog awal antara pemerintah dan Menteri Olahraga Italia terkait kelanjutan kompetisi sepak bola di sana.

Salah satu opsi yang muncul adalah penundaan liga selama dua pekan.

Liga Italia sendiri sempat ditunda pada awal kehadiran virus corona, tepatnya Maret lalu.

Saat itu, kasta teratasa bal-balan Negeri Piza hiatus selama sekitar tiga bulan.

Baca Juga: Lanjutan Liga 1 Ditunda karena Tak Dapat Izin dari Polri, Persiraja Banda Aceh Angkat Bicara


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Corriere della Sera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X