Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Prancis 2020 - Kisah Cinta Berlanjut, Le Mans Bebaskan Danilo Petrucci dari Keterpurukan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 12 Oktober 2020 | 11:15 WIB
Pembalap Ducati, Danilo Petrucci, memenangi balapan MotoGP Prancis di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Prancis, 11 Oktober 2020.
TWITTER.COM/REUTERS
Pembalap Ducati, Danilo Petrucci, memenangi balapan MotoGP Prancis di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Prancis, 11 Oktober 2020.

Kesulitan besar yang dialami Danilo Petrucci pada musim 2020 akhirnya terbayarkan.

"Sebuah kebebasan," kata Petrucci ketika ditanya perasaan yang dialaminya ketika menyentuh garis finis sebagai pembalap terdepan.

Petrucci berkelakar bahwa untuk pertama kalinya dia kecewa melihat hujan turun saat balapan akan berlangsung.

Reputasi sebagai jagoan balapan saat hujan di satu sisi membuat Petrucci kesal ketika kemenangannya kurang mendapat apresiasi.

Baca Juga: Bertahan 14 Tahun, Rekor Michael Schumacher di F1 Disamai Lewis Hamilton

Petrucci pun menolak bahwa kemenangannya kali ini terbantu karena faktor cuaca.

"Saya sebelumnya tidak pernah menang ketika hujan," kata pembalap yang musim depan akan bergabung dengan KTM Tech3 tersebut.

"Mari kita perjelas, apabila Anda tidak merasa percaya diri ketika lintasannya kering maka sulit untuk tampil cepat ketika lintasannya basah."

"Kemajuan yang terjadi dengan motorlah yang membantu saya hari ini, begitu juga dengan start dari baris terdepan," tandasnya.

Baca Juga: Respons Valentino Rossi Setelah Ditodong demi Lihat Adik Tampil di MotoGP


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X