Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tak Seperti PSG, Chelsea Bikin Thiago Silva Merasa Lebih Santai

By Adi Nugroho - Jumat, 23 Oktober 2020 | 09:45 WIB
Bek baru Chelsea, Thiago Silva.
TWITTER.COM/LDNFOOTBALL
Bek baru Chelsea, Thiago Silva.

BOLASPORT.COM - Bek Chelsea, Thiago Silva, mengaku lebih santai saat bermain untuk The Blues ketimbang bersama mantan timnya, PSG.

Thiago Silva memutuskan untuk mengakhiri kisahnya dengan Paris Saint-Germain yang telah berjalan delapan tahun pada musim panas 2020 kemarin.

Thiago Silva memilih untuk pindah ke Chelsea ketimbang memperbarui kontraknya bersama PSG yang telah habis pada penghujung musim 2019-2020.

Mencari suasana baru di tempat baru menjadi salah satu alasan mengapa Thiago Silva pindah dari PSG ke Chelsea.

Baca Juga: Istrinya Mau Lahiran, Fans Persija Minta Izin ke Rezaldi Hehanussa

Akan tetapi, itu bukan satu-satunya alasan Thiago Silva memilih jalan tersebut.

Bek berusia 35 tahun itu mengaku bahwa ia sudah tidak ingin mendapat tekanan tinggi di PSG lagi.

Seperti diketahui, PSG memiliki target tinggi setiap tahunnya, dan itu berbentuk memenangkan Liga Champions.

Baca Juga: Persaingan Abadi, Lionel Messi Harap Cristiano Ronalo Sembuh dari COVID-19 dan Bisa Saling Bertarung Lagi

Karena alasan itu, Silva pun memilih pindah ke Chelsea. Dan benar saja, di Inggris Silva jadi merasa lebih santai karena The Blues tidak meminta pemainnya untuk mencapai target setinggi PSG.

"Anda tahu, saya termotivasi, saya hidup untuk tantangan," ujar Silva seperti dikutip BolaSport.com dari GFFN.

"Saya telah bermain di Paris selama 8 tahun. Secara logis, dengan satu atau lain cara, Anda merasa nyaman. Bukan kenyamanan dalam arti tidak lagi bekerja, tidak lagi mencari hasil yang baik, tetapi Anda akhirnya terjerumus ke dalam rutinitas."

Thiago Silva saat membela Paris Saint-Germain dalam sebuah laga Liga Champions.
TWITTER.COM/PULZSOCCER
Thiago Silva saat membela Paris Saint-Germain dalam sebuah laga Liga Champions.

Baca Juga: Hasil Liga Europa - Pemain Baru Tampil Mengesankan, Spurs Kalahkan LASK 3-0

"Bagi saya, akan sulit untuk menjalani satu tahun lagi dengan semua tekanan ini untuk memenangkan Liga Champions."

"Jadi logikanya, saya mengubah sedikit suasananya (pindah ke Chelsea), dan kini saya lebih santai."

"Tetapi, itu bukan berarti di sini tidak ada tekanan, tekanan tetap ada karena saya bermain di tim hebat yang siap berjuang untuk meraih gelar," tutur Silva menambahkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Get Football News France

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X