Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liverpool Vs Midtjylland - Juergen Klopp Pastikan Thiago dan Dua Pemain Lainnya Absen

By Adi Nugroho - Selasa, 27 Oktober 2020 | 04:00 WIB
Thiago Alcantara (kiri) dan Joel Matip saat mengikuti sesi latihan Liverpool.
TWITTER.COM/LFCMAGAZINE
Thiago Alcantara (kiri) dan Joel Matip saat mengikuti sesi latihan Liverpool.

BOLASPORT.COM - Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengatakan bahwa Thiago Alcantara dan dua pemain lainnya akan absen kala menghadapi Midtjyllan di Liga Champions.

Liverpool akan menjamu wakil Denmark, FC Midtjylland, di Stadion Anfield untuk melakoni matchday 2 grup D Liga Champions 2020-2021, Selasa (27/10/2020) atau Rabu dini hari pukul 03.00 WIB.

Jelang laga tersebut, Liverpool mendapat angin segar dengan tidak ada kasus cedera baru yang menimpa skuadnya.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengungkapkan sendiri hal tersebut.

Baca Juga: Media Inggris Tempatkan Khabib Nurmagomedov di Luar 5 Besar Daftar GOAT

"Tidak ada sejauh yang saya tahu," ujar Klopp ketika ditanya apakah ada pemain lagi yang harus menepi seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Liverpool.

"Saya tidak tahu persis, mungkin tidak ada yang kembali tetapi kami juga tidak kehilangan siapa pun," tambahnya.

Meski demikian, Liverpool masih tidak bisa menurunkan pemain anyar mereka, Thiago Alcantara, karena masih menjalani pemulihan.

Baca Juga: Spurs Sukses Belanja Pemain di Bursa Transfer, Liverpool Jadi Inspirasi Jose Mourinho

Selain Thiago Alcantara,Klopp juga menyebut dua pemain lain, Naby Keita dan Joel Matip, masih belum bisa bermai dalam laga kontra Midtjylland.

"Sepertinya tidak," ucap Klopp soal tiga pemain tersebut.

"Kondisinya masih sama seperti apa yang saya katakan pekan lalu."

Baca Juga: Tendang Mesut Oezil dari Skuad Liga Inggris dan Liga Europa, Mikel Arteta Dapat Pujian dari Legenda Arsenal

"Sepertinya mereka masih perlu beberapa hari lagi untuk berisitirahat."

"Untuk pertandingan besok, mereka mungkin tidak akan siap," tutur Klopp menambahkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Liverpool

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X