Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Usai Evander Holyfield, Mike Tyson Juga Diincar Mantan Bintang Hoki

By Agung Kurniawan - Rabu, 4 November 2020 | 16:20 WIB
Legenda tinju, Mike Tyson, akan kembali bertanding. Dia akan menghadapi Roy Jones Jr. pada 12 September 2020.
TWITTER.COM/BLEACHERREPORT
Legenda tinju, Mike Tyson, akan kembali bertanding. Dia akan menghadapi Roy Jones Jr. pada 12 September 2020.

BOLASPORT.COM - Selain Evander Holyfield, mantan bintang hoki pada ajang National Hockey League yakni Georges Laraque juga ingin bertarung melawan Mike Tyson di atas ring.

Mike Tyson kembali menjadi perbincangan di sela-sela persiapan laga comeback melawan juara tinju kelas berat ringan, Roy Jones Jr pada tanggal 28 November 2020.

Meski belum menjalani duel melawan Roy Jones Jr, terkini Mike Tyson sudah diincar oleh Evander Holyfield yang baru-baru ini mengungkapkan keingin itu melalui instagramnya.

Masih hanya sebatas cek ombak untuk mengetahui antusiasme para penggemar tinju, hal yang dilakukan oleh Evander Holyfield patut menjadi perhatian Mike Tyson.

Baca Juga: Tertular Covid-19, Alexander Povetkin Tunda Duel dengan Dillian Whyte

"Siapa yang ingin melihat laga Holyfield vs Tyson 3? Atau dengan siapa lagi Anda ingin melihat saya masuk ring dalam sebuah laga ekshibisi," tulis Evander Holyfield.

Tak cukup Evander Holyfield, pemain hoki asal Kanada yakni Georges Laraque juga ingin merasakan sensasi melawan Si Leher Beton di atas ring.

Melalui sebuah kesempatan dalam acara yang bertajuk 91.9 Sports, Georges Laraque mengklaim bahwa proses negosiasinya dengan pihak Mike Tyson sudah mencarapi 75 persen.

"Segala sesuatu berjalan maju, semuanya berjalan dengan sangat baik, pada hari Rabu saya akan menjelaskan lebih banyak detailnya," kata Georges Laraque, dilansir dari The Sun.

Baca Juga: Evander Holyfield Tes Ombak untuk Gelar Duel Trilogi dengan Mike Tyson


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : The Sun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X