Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BREAKING NEWS - Valentino Rossi Sembuh dari Covid-19, Siap Kembali pada MotoGP Eropa 2020

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 6 November 2020 | 21:58 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Emilia Romagna di Sirkuit Misano, Italia, 18 September 2020.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Emilia Romagna di Sirkuit Misano, Italia, 18 September 2020.

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, bakal berlomba pada seri balap MotoGP Eropa 2020 setelah lolos dari tes Covid-19.

Valentino Rossi akan segera mengakhiri penantiannya untuk kembali berlomba pada ajang MotoGP 2020 setelah absen lama akibat Covid-19.

Valentino Rossi mendapat lampu hijau untuk kembali membalap setelah kembali menunjukkan hasil negatif pada tes Covid-19 yang dilakoninya pekan ini.

Rossi sebenarnya telah mendapatkan hasil negatif pada tes Covid-19 yang dilakoninya pada Kamis (5/11/2020).

Baca Juga: MotoGP Eropa 2020 - RESMI! Maverick Vinales Bakal Start dari Jalur Pit Stop

Akan tetapi, sesuai regulasi, The Doctor harus menunjukkan hasil tes negatif kedua demi bisa masuk ke lingkungan paddock.

Hasil tes pada Jumat (6/11/2020) membawa kabar gembira bagi Rossi. Dia kembali dinyatakan pulih dari Covid-19.

Rossi akan mulai mengaspal pada sesi latihan bebas ketiga MotoGP Eropa 2020 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Sabtu (7/11/2020).

Ini akan menjadi penampilan perdana pembalap gaek itu sejak balapan MotoGP Prancis di Le Mans pada 11 Oktober silam.

Baca Juga: Hasil FP2 MotoGP Eropa 2020 - Jack Miller Kembali Catat Waktu Lap Tercepat


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X