Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Memukau, Tim dari Indonesia Ini Tumbangkan Klub Liga Kroasia

By Alif Mardiansyah - Sabtu, 7 November 2020 | 15:30 WIB
Vamos Indonesia berhasil menumbangkan klub kasta keempat Liga Kroasia, HNK Zadar pada 3 November 2020.
INSTAGRAM/@VAMOS.INA
Vamos Indonesia berhasil menumbangkan klub kasta keempat Liga Kroasia, HNK Zadar pada 3 November 2020.

Baca Juga: Jawaban Pemain Persija Marco Motta soal Teka-teki Liga 1 2020

Haidar mampu mencatatkan namanya di papan skor lewat sepakan kaki kanannya setelah menerima umpan matang dari Muhammad Reza Kusuma.

Satu gol yang diciptakan Vamos Indonesia itu cukup untuk meraih kemenangan atas HNK Zadar.

Perlu diketahui, saat ini ada 20 pesepak bola muda asal Indonesia yang sedang menimba ilmu di Kroasia.

Baca Juga: Pemain Timnas U-19 Indonesia Ini Setia Tunggu Trial Klub Inggris

Pemain-pemain muda tersebut diorbitkan ke Kroasia oleh Vamos Indonesia untuk meningkatkan talenta-talenta anak-anak Indonesia.

Anak-anak Indonesia yang diberangkatkan ke Kroasia tersebut nantinya akan terbagi dalam beberapa klub.

Muhammad Reza Kusuma (20 tahun) dan Aditya Affasha Riawan (19 tahun) yang keduanya merupakan pemain senior Vamos Indonesia akan membela klub kasta ketiga Liga Kroasia, NK Primorac.

Baca Juga: Marco Motta Sebut 2 Pemain Persija yang Memiliki Kemampuan Bagus

Sementara itu, ada tiga pemain senior Vamos Indonesia lainnya yang akan berkostum HNK Zadar yang notabenenya tim divisi tiga Liga Kroasia.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X