Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tai Tzu Ying Rindu Turun di Turnamen Bulu Tangkis

By Muhamad Husein - Minggu, 8 November 2020 | 18:05 WIB
Carolina Marin (kiri) dan Tai Tzu Ying ketika bertemu dalam final turnamen bulu tangkis China Open 2019 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, 22 September 2019.
TWITTER.COM/THEFIELD_IN
Carolina Marin (kiri) dan Tai Tzu Ying ketika bertemu dalam final turnamen bulu tangkis China Open 2019 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, 22 September 2019.

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putri nomor satu, Tai Tzu Ying, mengaku sangat merindukan atmosfer turnamen bulu tangkis

Tai Tzu Ying belum kembali berkompetisi sejak memastikan diri sebagai juara All England 2020 di Birmingham pada pertengahan Maret lalu. 

Tai Tzu Ying tidak ikut ambil bagian pada turnamen Denmark Open 2020 yang merupakan turnamen World Tour pertama sejak jeda panjang akibat pandemi.

Jeda turnamen panjang akibat pandemi Covid-19 tak selamanya buruk bagi Tai Tzu Ying.

Baca Juga: Link Live Streaming Balapan MotoGP Eropa 2020, Mulai Pukul 20.00 WIB

Ratu bulu tangkis itu mengaku awalnya sedikit bahagia karena memiliki waktu senggang. 

Tai Tzu Ying menyebut rutinitas sebagai pebulu tangkis, apalagi di level elite, memerlukan tanggung jawab yang besar.

"Pada awalnya itu terasa sangat baik untuk saya," kata Tai Tzu Ying dalam wawancara dengan Badminton Unlimited.

"Selama ini dalam waktu yang panjang, mungkin sekitar sepuluh tahun atau lebih, saya disibukan dengan latihan dan kompetisi yang padat."

Baca Juga: Valentino Rossi Terang-terangan Sebut Titik Lemah Motor Yamaha


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : djarumbadminton.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X