Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Valentino Rossi dan Maverick Vinales Curhat Saran Mereka Tak Didengarkan Yamaha

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 15 November 2020 | 18:35 WIB
Dari kiri: Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha), Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT), dan Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha), merayakan keberhasilan meraih posisi podium pada balapan MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 26 Juli 2020.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Dari kiri: Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha), Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT), dan Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha), merayakan keberhasilan meraih posisi podium pada balapan MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 26 Juli 2020.

"Akan tetapi, kami tidak bisa membuat kemajuan besar," kata pembalap berjuluk The Doctor itu menyambung.

Bukan hanya Valentino Rossi, Maverick Vinales juga tidak puas dengan pengembangan yang dilakukan Yamaha terhadap motor mereka pada MotoGP 2020.

Vinales curiga Yamaha tidak mengikuti masukan yang dia berikan ketika tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang pada Februari silam.

Baca Juga: Cedera Marc Marquez Ternyata Parah, Tak Ada Jaminan Tampil Penuh pada MotoGP 2021

"Pastinya ada sesuatu yang tidak berjalan dengan benar," kata Vinales.

"Apa yang bisa saya katakan adalah saya telah memberikan masukan khusus kepada Yamaha saat tes pramusim di Sepang yang saya rasa benar."

"Sayangnya, masukan saya ini tidak mereka ikuti. Kenapa? Saya tidak tahu, pada akhirnya Yamaha adalah pabrikan besar dan mereka membuat keputusan lain."

Vinales enggan berbicara lebih banyak perihal spekulasi yang dibuatnya.

"Kami tidak memiliki grip di bagian belakang ketika gripnya kurang, motornya juga cenderung tergelincir sehingga sulit untuk mengendarainya," kata Vinales.

"Namun begitu, kami berusaha menemukan solusinya."

Baca Juga: Andrea Dovizioso: Pindah ke Aprilia Bukan Solusi untuk Karier Saya


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X