Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Man United Vs Istanbul Basaksehir - Solskjaer Tak Sabar Lihat Setan Merah Tanding Lagi di Liga Champions

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 24 November 2020 | 17:00 WIB
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/FOOTVIZC
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengaku tak sabar menemani timnya bertanding melawan Istanbul Basaksehir di Liga Champions.

Ole Gunnar Solskjaer senang bisa kembali memimpin Manchester United di Liga Champions.

Sebagaimana diketahui, Manchester United bakal berhadapan dengan Istanbul Basaksehir dalam matchday keempat Grup H Liga Champions 2020-2021 di Stadion Old Trafford, Selasa (24/11/2020) waktu setempat atau Rabu pukul 03.00 WIB.

Laga ini diyakini akan menjadi ajang balas dendam Man United kepada Basaksehir yang pada pertemuan pertama mengalahkan mereka dengan skor 1-2.

Apalagi, Setan Merah membutuhkan 3 poin untuk menjaga asa lolos ke babak 16 besar dengan status juara grup.

Baca Juga: Meski Disuruh Barcelona, Antoine Griezmann Tetap Ogah Cukur Rambut Gondrongnya

Man United saat ini masih berada di pucuk klasemen sambil mengantongi 6 poin.

Jumlah itu sama dengan yang dimiliki oleh RB Leipzig, tetapi Man United unggul dalam selisih gol.

Jelang laga tersebut, Solskjaer mengaku tak sabar untuk menemani anak asuhnya bertanding di kompetisi antarklub paling elite di Benua Biru itu.

Menurutnya, Liga Champions merupakan kompetisi favoritnya saat ini karena menyediakan slot pergantian pemain sebanyak 5 kali.

Dengan demikian, pelatih berusia 47 tahun itu bisa memberikan menit bermain lebih kepada para pemain cadangan.

"Saya suka lima pergantian pemain. Saya juga menyukai jumlah skuad yang bisa dibawa karena para pemain merasa terlibat, terutama selama lockdown," kata Solskjaer seperti dilansir BolaSport.com dari Manchester Evening News.

Baca Juga: Solskjaer Mimpi Masa Depan Man United Jadi Tim dengan Serangan Cepat

"Kadang-kadang jika Anda diberi tahu bahwa Anda tidak berada dalam skuad, Anda akan bertahan di rumah dan Anda tidak dapat pergi menyaksikan permainan teman Anda."

"Itu adalah kesehatan mental pemain yang harus kami jaga. Jadi Liga Champions, ya saya menyukainya," tutur pelatih asal Norwegia itu.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X