Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Garuda Select bukan untuk Pemain Terbaik yang Ada di Indonesia

By Rinaldy Azka Abdillah - Sabtu, 28 November 2020 | 20:30 WIB
Suasana seleksi Garuda Select angkatan ketiga di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Sabtu (31/10/2020).
pssi.org
Suasana seleksi Garuda Select angkatan ketiga di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Sabtu (31/10/2020).

BOLASPORT.COM - Program Garuda Select saat ini sudah memasuki musim ketiganya dalam mengembangkan bakat pesepakbola muda Indonesia.

Dari tiga musim Garuda Select, sudah ada puluhan anak yang bakatnya di gembleng di benua biru, tepatnya di Inggris dan Italia.

Belum lagi untuk musim ketiga ini para pemain akan menimba ilmu di negara tambahan, yakni Jerman.

Menurut perwakilan Mola TV, Mirwan Suwarso banyak bakat yang sudah dilihatnya selama Garuda Select.

Baca Juga: Pesan dan Dukungan Fakhri Husaini untuk Bagus Kahfi Bikin Terenyuh

Namun dirinya mengakui tidak bisa menilai pemain karena hal tersebut tugasnya tim pelatih.

Ia hanya memastikan bahwa Garuda Select tidak memilih pemain terbaik di setiap seksi seleksi.

"Saya tidak bisa menjawab itu karena itu harus dari tim pelatih. Tapi yang pasti kami tidak pernah membawa pemain yang terbaik karena bukan itu tujuannya," katanya saat dihubungi oleh Bolasport.com, beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Semakin Banyak Pemain ke Eropa Bisa Jadi Berkah untuk Timnas Indonesia

Mirwan Suwarso juga memberikan contoh terkait pemain yang dicari oleh pihaknya.

Dibandingkan dengan pemain yang sudah mempunyai banyak keahlian, Garuda Select lebih memilih pemain yang dapat terus berkembang.

"Misalnya ambil contoh ada pemain yang mencetak golnya banyak, lalu tim pelatih melihat dan pemain tersebut sudah tidak dapat diapa-apakan atau sudah mentok disitu. Sementara yang satu lagi masih suka meleset tapi gerakannya dinamis, nah itu yang diambil. Jadi kami itu selalu mencari bahan mentah yang bisa diolah bukan bahan yang sudah jadi," jelasnya.

Baca Juga: Persija Ulang Tahun ke 92, Anies Baswedan Bicara soal Stadion

Meski begitu, diketahui ada beberapa pemain yang dipanggil kembali ke Garuda Select.

Setidaknya ada empat pemain yang kembali.

Keempat pemain tersebut adalah Kakang Rudianto, Rafli Asrul, Fernando Pamungkas, Edgar Amping.

Baca Juga: Perjalanan Persija Menuju 92 Tahun, Hampir Degradasi dan Terbanyak Raih Juara

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X