Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sosok di Balik Kehebatan Tai Tzu Ying, Berawal dari Sparring Partner

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 10 Desember 2020 | 16:40 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Taiwan, Tai Tzu Ying, menjawab pertanyaan awak media di area mixed zone setelah tersingkir dari babak semifinal Indonesia Open 2019.
DIYA FARIDA PURNAWANGSUNI/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis tunggal putri Taiwan, Tai Tzu Ying, menjawab pertanyaan awak media di area mixed zone setelah tersingkir dari babak semifinal Indonesia Open 2019.

BOLASPORT.COM - Status pemain tunggal putri Taiwan, Tai Tzu Ying sebagai pebulu tangkis elite dunia tidak lepas dari campur tangan pelatihnya, Lai Chien Cheng, yang sudah bekerja sama dengannya selama 10 tahun.

Dalam wawancara dengan Badminton Unlimited, Lai Chien Cheng mengatakan ia sempat bercita-cita sebagai pebulu tangkis profesional karena bermain sejak kecil.

Ia tak melanjutkan cita-cita tersebut karena memutuskan melanjutkan pendidikan ke tingkat S2.

Pria berusia 35 tahun itu kemudian menjalani kerja sosial sebagai pengganti wajib militer.

Baca Juga: Ada Marcus/Kevin, Ini Skuad Indonesia usai Pastikan Tampil pada Leg Asia

"Saya menjadi pelatih bulu tangkis di sebuah sekolah, dan di situ saya bertemu Tai Tzu Ying," kata Lai.

Bagaikan sudah direncanakan sebelumnya, Tai Tzu Ying yang saat itu mulai merintis karier sebagai pebulu tangkis tengah mencari rekan tanding.

"Yang saya pikirkan adalah jangan sampai performa partner saya terganggu dan dia justru tidak bisa berlatih. Saya juga mencari pemain yang cukup punya skill. Awalnya saya sempat berganti-ganti rekan tanding," ujar dia.

Baca Juga: Lee Zii Jia Tak Sabar 'Buka Puasa' Melawan MomoGi pada Tahun 2021

Setelah menjadi partner tanding, Tai Tzu Ying dan Lai Chien Cheng sama-sama saling terkesan dengan satu sama lain.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X