Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cetak Gol dan Dipuji Pelatih, Pemain Timnas U-16 Indonesia Merasa Tak Sanggup Jika Sendiri

By Hugo Hardianto Wijaya - Minggu, 13 Desember 2020 | 15:45 WIB
Aditiya Daffa Al Haqi  saat tengah menjalani TC timnas U-16 Indonesia.
PSSI
Aditiya Daffa Al Haqi saat tengah menjalani TC timnas U-16 Indonesia.

BOLASPORT.COM - Pemain timnas U-16 Indonesia, Aditiya Daffa Al Haqi, merasa tak sanggup jika sendirian berjuang untuk skuad Garuda Asia.

Sabtu (12/12/2020) menjadi hari yang indah untuk pemain timnas U-16 Indonesia, Aditiya Daffa Al Haqi.

Bagaimana tidak, pemain Barito Putera itu menjadi satu-satunya pencetak gol dalam gim internal yang digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, pada Sabtu (12/12/2020).

Hasilnya, Aditiya berhasil membawa Tim Putih menang atas Tim Merah dalam gim internal tersebut.

Baca Juga: Hal yang Membekas bagi Adam Mitter Selama Berseragam Persiraja Banda Aceh

Dia juga mendapat pujian langsung dari sang pelatih, Bima Sakti.

Bersama dengan Marcel Januar Putra, Aditiya dianggap sebagai pemain yang menunjukkan penampilan paling apik di skuad Garuda Asia.

Marcell Januar Putra, dia mengkoordinir lini belakang dengan baik," ucap Bima Sakti dilansir Bolasport.com dari laman resmi PSSI.

"Dia juga yang suaranya terdengar sampai tempat dimana saya duduk (saat itu, Bima duduk di tribun penonton). Itu yang saya inginkan dari pemain lain,” jelas Bima.

Baca Juga: Liga 1 Masih Belum Jelas, Bali United Sibuk Cari Sponsor Baru


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X