Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Man United vs Leeds United - Derbi Mawar, Rivalitas Kuno Berbau Kekerasan dan Perang Saudara

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 19 Desember 2020 | 13:00 WIB
Laga antara Manchester United dan Leeds United akan menyajikan rivalitas kuno yang berbau kekerasan dan perang saudara.
TWITTER.COM/UNBEATENFOOTBALL
Laga antara Manchester United dan Leeds United akan menyajikan rivalitas kuno yang berbau kekerasan dan perang saudara.

Hingga akhirnya, Raja Henry VII dari wilayah Lancashire menikahi Putri Elizabeth yang merupakan putri dari Edward IV dari Yorkshire.

Pernikahan itu menjadi awal mula bersatunya kedua wilayah untuk membangun Kerajaan Inggris sampai saat ini.

Baca Juga: Marcus Rashford Akan Segera Menjadi Pemain Bergaji Tertinggi Nomor 2 di Man United

Pemain Leeds United, Alf-Inge Haaland, melanggar pemain Manchester United, Roy Keane, dalam sebuah laga.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Pemain Leeds United, Alf-Inge Haaland, melanggar pemain Manchester United, Roy Keane, dalam sebuah laga.

Namun, persaingan antara kedua wilayah tersebut rupanya tidak berhenti sampai di situ saja.

Saat memasuki masa Revolusi Industri, wilayah Manchester dan Leeds sama-sama berlomba dalam hal ekonomi.

Persaingan panas di luar lapangan itulah yang konon katanya dibawa hingga ke stadion oleh para penggemar sepak bola dari masing-masing wilayah.

Salah satu bukti persaingan yang mungkin akan sulit dilupakan oleh kedua klub adalah pada semifinal Piala FA 1964-1965.

Dalam laga yang berakhir imbang 0-0 tersebut, para pemain dari kedua tim terlibat adu jotos karena pemain Manchester United, Nobby Stiles, melepaskan tekel keras kepada pemain Leeds United, Albert Johanneson.

Baca Juga: Demi Pogba yang Murah, Juventus Siap Tumbalkan 2 Pemain Andalan


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Berbagai Sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X