Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

TC Persiapan SEA Games 2021, 18 Pemain Belum Pernah Unjuk Gigi di Depan Shin Tae-yong

By Bagas Reza Murti - Senin, 21 Desember 2020 | 09:00 WIB
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, saat memimpin latihan Garuda Nusantara di Lapangan D (Panahan), Senayan, Jakarta, Sabtu (12/12/2020).
pssi.org
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, saat memimpin latihan Garuda Nusantara di Lapangan D (Panahan), Senayan, Jakarta, Sabtu (12/12/2020).

BOLASPORT.COM - Shin Tae-yong telah memanggil 36 pemain yang terdiri dari pemain muda dan senior untuk menjalani pemusatan latihan (TC) persiapan SEA Games 2021 pada 20-31 Desember 2021 mendatang.

Timnas Indonesia akan melakukan TC yang bertempat di kawasan Senayan, Jakarta yakni Hotel Fairmont, Stadion Madya, dan Lapangan D (Panahan) pada 20-31 Desember 2020 mendatang.

Pada pemanggilan kali ini, Shin tae-yong tak hanya memanggil pemain U-22 layaknya SEA Games 2019 lalu, namun juga menyertakan pemain senior.

"Ya kami besok memulai TC timnas Indonesia untuk persiapan SEA Games 2021," kata Shin Tae-yong, Sabtu (19/12/2020) seperti dilansir BolaSport.com dari PSSI.

"TC di Jakarta dari tanggal 20 hingga 31 Desember mendatang."

Baca Juga: Liverpool Borong Dua Piala Penghargaan Sports Personality of the Year

"Para pemain tentu harus selalu bekerja keras, disiplin, punya fisik yang bagus dan mental yang baik."

"Karena kami juga ingin timnas Indonesia meraih prestasi di SEA Games 2021 mendatang," tambahnya.

BolaSport.com mencatat setidaknya separuh skuat atau 18 pemain yang termasuk kategori pemain senior pada pemanggilan kali ini.

Jika mengacu pada aturan SEA Games 2019, maka tim sepak bola putra yang berhak tampil terdiri dari pemain U-22 dan dua pemain senior.

Maka pemain yang masuk kategori timnas U-22 Indonesia adalah pemain kelahiran 1 Januari 1999 atau setelahnya.

Melihat komposisi pemain yang dipanggil oleh Shin Tae-yong, bukan tidak mungkin sang juru taktik asal Korea Selatan juga tengah mencari pemain untuk timnas senior.

Baca Juga: Bagus Kahfi Bocorkan Rahasia Sederhana Bisa Menimba Ilmu di Eropa

Bek timnas U-23 Indonesia, Nurhidayat, saat membela timnas di CFA International Tournament 2019.
PSSI.ORG
Bek timnas U-23 Indonesia, Nurhidayat, saat membela timnas di CFA International Tournament 2019.

Tak hanya pemain senior, Shin Tae-yong juga memanggil nama-nama baru yang belum pernah ia lihat kemampuannya yang terdiri dari pemain muda dan pemain senior.

Mereka di antaranya:

  • Sidik Saimima
  • Firza Andika
  • M Aqil Savik
  • Feby Eka Putra
  • Hanif Sjahbandi
  • M Rifad Marasabessy
  • Nurhidayat Haji Haris
  • Samuel Christianson
  • Syahrian Abimanyu
  • Andik Rendika
  • David Rumakiek
  • Todd Ferre
  • M Hambali Tolib
  • Fredyan Wahyu
  • Tegar Infantrie
  • Irkham Mila
  • Natanel Siringoringo
  • Septian Satria

Para pemain ini akan dilihat kemampuannya pertama kali oleh Shin Tae-yong pada TC persiapan SEA Games 2021.

Pemain PSS Sleman, Irkham Mila mengaku sangat menantikan bertemu Shin Tae-yong untuk pertama kalinya.

“Tahun lalu dilatih oleh Coach Indra, tahun ini yang sangat saya nantikan untuk bertemu Coach Shin Tae Yong," ujarnya.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Libas Eibar, Real Madrid Pepet Atletico di Puncak

Pemain PSS Sleman, Irkham Zahrul Mila di sesi latihan klub.
Media Officer PSS Sleman
Pemain PSS Sleman, Irkham Zahrul Mila di sesi latihan klub.

"Memang mendengar kabar Coach STY latihannya keras dan disiplin. Semoga bisa mengikuti program yang diberikan nanti,” tambahnya.

Irkham Mila sempat masuk ke skuat timnas U-22 Indonesia pada SEA Games 2019 lalu serta mempersembahkan medali perak di bawah asuhan Indra Sjafri.

Ia pun bertekad mempersembahkan medali emas pada SEA Games 2021 mendatang.

“Misalnya rejeki Mila bisa masuk skuad Timnas nanti, targetnya tentu bisa juara satu. Apalagi Indonesia sudah lama nggak dapat medali emas,” ujarnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com, PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X