Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liverpool Ciptakan Rekor Menjelang Natal setelah 33 Tahun Lamanya

By Sri Mulyati - Senin, 21 Desember 2020 | 11:00 WIB
Selebrasi para pemain Liverpool usai mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam laga Liga Inggris di Stadion Selhurst Park, Sabtu (19/12/2020).
TWITTER.COM/OPTAJOE
Selebrasi para pemain Liverpool usai mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam laga Liga Inggris di Stadion Selhurst Park, Sabtu (19/12/2020).

BOLASPORT.COM - Liverpool kembali berhasil merasakan kembali kejayaan menjelang Natal di Liga Inggris setelah 33 tahun lamanya.

Liverpool dipastikan memuncaki klasemen sementara Liga Inggris pada Natal tahun ini.

Koleksi 31 poin dalam 14 laga membawa Liverpool tidak tersentuh tim lainnya.

Kini pasukan Juergen Klopp sudah memuncaki klasemen saat Natal dalam tiga musim berturut-turut.

Catatan ini termasuk jarang dilakukan oleh Liverpool saat Liga Inggris memasuki era Premier League.

Baca Juga: Terungkap, Mohamed Salah Sedang Tidak Baik-baik Saja di Liverpool

Dilansir BolaSport.com dari Opta, Liverpool terakhir kali mencatatkan rekor ini dari 1978 hingga 1980.

Torehan 33 tahun silam tersebut ditorehkan Liverpool di bawah asuhan pelatih legendaris Bob Paisley.

Bersama Juergen Klopp, Liverpool akhirnya mampu meraih kembali rekor tersebut.

Di era Premier League, puncak klasemen saat Natal bukan berarti sebuah kepastian juara bagi Liverpool.

Baca Juga: Di Balik Pesta Gol Manchester United, Scott McTominay Ukir Sejarah

Sebagai contoh, Liverpool tetap gagal menjuarai Liga Inggris pada musim 2018-2019 meski memuncaki klasemen saat Natal.

Sementara pada musim 2019-2020, Liverpool akhirnya menutup musim dengan gelar juara.

Kini Klopp kembali ditantang untuk menghadirkan gelar dengan persaingan yang lebih ketat.

Liverpool kini berjarak empat poin dari Leicester City yang ada pada peringkat kedua.


Editor : Beri Bagja
Sumber : twitter.com/optajoe

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X