Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Evaluasi Debut Thomas Tuchel di Chelsea: Tiki-Tuchel Saja Tak Cukup dalam Sehari

By Beri Bagja - Kamis, 28 Januari 2021 | 07:20 WIB
Chelsea bermain imbang dalam duel Liga Inggris kontra Wolverhampton di Stamford Bridge, 27 Januari 2021, yang menandakan debut pelatih Thomas Tuchel.
TWITTER.COM/CHELSEAFC
Chelsea bermain imbang dalam duel Liga Inggris kontra Wolverhampton di Stamford Bridge, 27 Januari 2021, yang menandakan debut pelatih Thomas Tuchel.

Anak emas di era Lampard, Mason Mount, dipinggirkan dari susunan starter.

Tak ada nepotisme sesama warga Jerman karena Tuchel memilih Olivier Giroud sebagai tombak utama ketimbang Timo Werner, yang sedang mengalami paceklik gol.

Baca Juga: Thomas Tuchel Resmi ke Chelsea, Paman Frank Lampard: Apanya yang Pelatih Hebat?

Penempatan Jorginho dan Mateo Kovacic sebagai gelandang jangkar dobel menunjukkan sinyal Tuchel ingin memaksimalkan pengendalian bola dari pusat lapangan.

Lalu, hal menarik lain adalah mengintip peran Callum Hudson-Odoi sebagai full-back, terutama setelah Ben Chilwell digantikan Christian Pulisic.

Hudson-Odoi yang awalnya menempati sektor sayap penyerangan dalam formasi 4-2-3-1, mundur ke sisi belakang dengan pos ofensif tersebut ditempati Pulisic.

Keputusan itu ada sisi positifnya karena naluri Hudson-Odoi dalam menyerang bisa memompa agresivitas dari lini belakang.

Hal ini tampak dalam kontribusinya menciptakan dua peluang dan melepas satu tembakan akurat.

Thomas Tuchel memberikan arahan kepada pemain Chelsea dalam duel Liga Inggris kontra Wolverhampton di Stamford Bridge, 27 Januari 2021.
TWITTER.COM/CHELSEAFC
Thomas Tuchel memberikan arahan kepada pemain Chelsea dalam duel Liga Inggris kontra Wolverhampton di Stamford Bridge, 27 Januari 2021.

Penampilan Kai Havertz, yang ramai disorot sebagai pembelian gagal Lampard, juga disebut-sebut menunjukkan sinyal perbaikan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : bbc.com, whoscored.com, optajoe

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X