Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan Bek Tengah, Liverpool Malah Datangkan Pemain Sayap Baru Anak Buah Legenda Man United

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 29 Januari 2021 | 20:35 WIB
Liverpool dikabarkan justru akan membeli pemain sayap baru dari akan buah legenda Manchester United dan bukan bek tengah.
TWITTER.COM/SOCCER_LADUMA
Liverpool dikabarkan justru akan membeli pemain sayap baru dari akan buah legenda Manchester United dan bukan bek tengah.

Hal itu disampaikan secara langsung oleh pelatih Derby County yang juga legenda Manchester United, Wayne Rooney.

Rooney menyebut kalau Kaide sudah dipastikan akan segera menandatangani kontrak dengan Liverpool.

Baca Juga: Menang atas Spurs dan Kembali ke 4 Besar, Juergen Klopp: Ini Liverpool Sesungguhnya

Wayne Rooney saat mendampingi klubnya, Derby County, dalam sebuah laga.
TWITTER.COM/DCFCOFFICIAL
Wayne Rooney saat mendampingi klubnya, Derby County, dalam sebuah laga.

"Kelihatannya seperti itu. Begitu juara Inggris datang dan ingin merekrut Anda, sulit untuk menolak," ujar Rooney seperti dilansir BolaSport.com dari The Sun.

"Kaide adalah pemain yang fantastis. Saya membawanya ke skuat tim utama karena dia menunjukkan kualitas yang saya inginkan pada pemain saya."

"Dia masih sangat muda. Akan tetapi, sudah ada tawaran untuk Kaide, bahkan sebelum saya menjadi pelatih."

"Dia belum menandatanganinya untuk alasan apapun. Itu terserah dirinya, atau mungkin lebih tepatnya agennya, mengingat usia anak itu karena sulit membuat keputusan itu pada usia itu."

"Jelas Liverpool menyadari itu dan turun tangan. Begitu tim seperti Liverpool datang menginginkan salah satu pemain Anda, sangat sulit bagi mereka untuk menolaknya. Saya mengerti itu."

Baca Juga: Bahagianya Trent Alexander-Arnold Usai Bobol Gawang Tottenham Hotspur


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : The Sun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X