Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bek Persija Jakarta Sibuk Melatih SSB Saat Liga 1 Masih Berhenti

By Wila Wildayanti - Sabtu, 30 Januari 2021 | 22:30 WIB
Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman, ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman, ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)

BOLASPORT.COM - Bek Persija Jakarta, Maman Abdurrahman, memilih mengisi waktu luangnya dengan melatih Sekolah Sepak Bola (SSB) KBR Junior Jakarta Timur.

Sebagai pemain profesional, selain menjalani latihan di tengah nasib Liga 1 yang masih terhenti, tentu saja pemain Persija Jakarta ini mencari kesibukan lain.

Jika beberapa pemain Persija Jakarta memilih untuk mengikuti kursus lisensi kepelatihan, berbeda dengan Maman Abdurrahman.

Pemain berusia 38 tahun tersebut lebih memilih untuk melatih SSB yang bermarkas di dekat rumahnya.

Baca Juga: Arsenal vs Man United - Mikel Arteta: Persaingan Kami Sudah Tidak Seru

SSB KBR Junior Jakarta Timur itu berlokasi tepat di Kapin Kampung Baru, Kalimalang dan tak bergitu jauh dari kediaman Maman.

Maman mengaku bahwa dengan tetap aktif di sepak bola, walaupun melatih para peman junior adalah waktu yang tepat untuk mengisi kekosongannya.

Menurutnya, selama tetap aktif dan produktif tak akan membuatnya merasa begiu kosong di tengah kompetisi yang tak kunjung jelas.

"Untuk mengisi kekosongan karena saat ini tim diliburkan, saya selain menjalani latihan mandiri juga memiliki kesibukan," kata Maman Abdurrahman sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persija.

"Saya juga melatih SSB KBR Junior Jakarta Timur," ucap palang pintu tim berjulukan Macan Kemayoran tersebut.


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Persija

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X