Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

WWE Tunjuk Dua Pegulat Besar untuk Keluar di Nomor 1 dan 2 Royal Rumble 2021

By Rinaldy Azka Abdillah - Minggu, 31 Januari 2021 | 23:00 WIB
Logo Royal Rumble
wwe.com
Logo Royal Rumble

BOLASPORT.COM - WWE baru saja mengumumkan nama pegulat yang akan keluar di urutan nomor satu dan dua ajang pay-per-view Royal Rumble 2021.

Tak tanggung-tanggung, mereka merupakan dua pegulat yang mempunyai nama besar di WWE.

Kedua pegulat yang akan muncul di Royal Rumble 2021 tersebut adalah Randy Orton untuk nomor satu dan Edge untuk nomor dua.

Tentu saja pengumuman tersebut membuat banyak pihak tercengang.

Baca Juga: BWF World Tour Finals 2020 - Jadi Runner-Up, Ahsan/Hendra Akui Ketangguhan Lee/Wang

Pasalnya, Randy Orton dan Edge merupakan pegulat kelas top yang biasanya selalu dipasang di nomor tengah atau akhir.

Terlebih Edge sendiri baru kembali ke WWE dari masa istirahatnya.

Dirilis Bolasport.com dari Wrestlingnews, Minggu (31/1/2021), sebelumnya WWE akan mengumumkan ke-30 pegulat yang akan bertanding.

Namun, karena adanya perubahan rencana yang dibuat oleh WWE, akhirnya perusahaan milik Vince McMahon itu merahasiakan beberapa nama.

Baca Juga: Conor McGregor Disebut Bisa Dihajar 50 Orang jika Pindah ke WWE

Alasannya sendiri karena mereka ingin memberikan kejutan kepada para pencinta WWE atau yang biasa disebut WWE Universe.

Hal tersebut diumumkan di WWE Backstage yang dipandu oleh Renee Paquettee, Booker T, dan Paige.

Selain itu, untuk Women Royal Rumble, Tamina Snuka akan keluar di nomor 30 ajang tersebut.

Bagi yang tidak tahu, Royal Rumble adalah salah satu ajang tahunan milik WWE.

Baca Juga: Hasil BWF World Tour Finals 2020 - Ahsan/Hendra Gagal Pertahankan Gelar

Nantinya dalam Royal Rumble Match, 30 orang pegulat akan saling menjatuhkan satu sama lain keluar ring.

Jika pegulat tersebut keluar ring, maka dinyatakan gugur.

Sedangkan pegulat yang masih tetap di atas ring harus bertahan hingga nantinya ada satu pegulat yang tersisa.

Pegulat yang tersisa tersebut akan dinyatakan menang.

Baca Juga: Dana White Ungkap Petarung Terhebat dan Terbaik di UFC Saat Ini

Dalam pertandingan tersebut para pegulat akan keluar sesuai nomor yang didapatnya dan dilakukan setiap dua menit sekali.

Pertandingan Royal Rumble nantinya akan disiarkan secara langsung di WWE Network pada 1 Februari 2020 pukul 07.00 WIB.

Berikut beberapa pegulat yang akan turut serta dalam ajang Royal Rumble 2021:

Baca Juga: Goldberg Sorot Kemenangan Dustin Poirier atas Conor McGregor

Men’s Royal Rumble Match

Yang sudah diresmikan sejauh ini: Daniel Bryan, Bobby Lashley, AJ Styles, Randy Orton, Otis, The Miz, Jey Uso, Cesaro, Jeff Hardy, Sami Zayn, Dolph Ziggler, Shinsuke Nakamura, John Morrison, Sheamus, Mustafa Ali, Edge

Women’s Royal Rumble Match

Yang sudah diresmikan sejauh ini: Nia Jax, Charlotte Flair, Bianca Belair, Bayley, Mandy Rose, Dana Brooke, Peyton Royce, Alexa Bliss, Shayna Baszler, Liv Morgan, Ruby Riott, Tamina

Baca Juga: Justin Gaethje Sebut Khabib Nurmagomedov Kebal Terhadap Pukulan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : wrestlingnews.co

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X