Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Calon Lawan Persipura, Lalenok United Punya 2 Amunisi dari Indonesia

By Alif Mardiansyah - Selasa, 2 Februari 2021 | 18:45 WIB
Abanda Rahman resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Lalenok United.
Instagram.com/lalenokunited
Abanda Rahman resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Lalenok United.

Dilansir oleh BolaSport.com dari Transfermarkt, Lalenok United telah mendatangkan lima pemain baru terdiri dari tiga pilar lokal dan dua amunisi asing.

Tiga pilar lokal asli Timor Leste yang berhasil didatangkannya yaitu Osorio (gelandang), Osvaldo Belo (gelandang), dan Nataniel (gelandang bertahan).

Baca Juga: Kiper Timnas U-19 Indonesia Ini Ungkap Ritualnya Sebelum Bertanding

Sementara itu, dua amunisi asingnya yakni pemain sayap kanan dari Brasil, Italo, dan bek asal Indonesia, Abanda Rahman.

Abanda Rahman mampu dipinang oleh Lalenok United dari PSIS Semarang dengan berstatus pemain pinjaman.

Lalenok United resmi mendapatkan pemain berdarah Indonesia tersebut pada 29 Januari 2021.

Baca Juga: Gara-gara Satu Hal, Bek Persib Ini Langsung Idolai Ferdinand Sinaga

Sebelum kedatangan Abanda Rahman, sebenarnya Lalenok United sudah memiliki satu pesepak bola dari Tanah Air bernama Iner Sontany Putra.

Iner yang bermain di lini tengah itu sah mendatangkan oleh Lalenok United pada 5 Januari 2021.

Pemain kelahiran Jakarta tersebut juga sempat dikontrak oleh salah satu klub Liga Brunei Darussalam, Indera SC, sekitar tahun 2018.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Lalenok United FC (@lalenokunited)

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Instagram, Transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X