Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Geoffrey Castillion Buat Persib Bandung Semakin Terkenal di Eropa

By Arif Setiawan - Rabu, 3 Februari 2021 | 11:15 WIB
Selebrasi Wander Luiz bersama Geoffrey Castillion dan Esteban Vizcara di Persib.
DENI DENASWARA/TRIBUN JABAR
Selebrasi Wander Luiz bersama Geoffrey Castillion dan Esteban Vizcara di Persib.

Dari segi klub, Persib dinilai dapat menambah pemasukan.

Baca Juga: Bek Southampton Kaget Dikartu Merah, Anthony Martial Blak-blakan Tak Merasa Dilanggar

Sedangkan untuk pemain, dikatakan Yudi dengan mengikuti sebuah kompetisi Castillion akan bisa terus menjaga kebugaraan fisik dan sentuhan bolanya.

"Sangat setuju, tentunya pasti ada kesepakatan antara pihak Persib dan pihak klub Italia yang mengontrak Geoffrey," kata Yudi, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar.

"Pihak Persib mendapat pemasukan, bagi pemain ada aktivitas yang jelas."

"Namun perlu diperhatikan masalah kejelasan waktu atau lamanya pemain dipinjamkan, jangan sampai Liga Indonesia dimulai pemain masih terikat dengan klub lain," ujarnya.

Baca Juga: 7 Pemainnya Jebol Gawang Southampton, Manchester United Samai Prestasi Chelsea

Lebih lanjut, Yudi menambahkan beberapa keuntungan lagi yang didapatkan Persib.

Lelaki yang juga pernah menjadi pemain Persib ini menyebut Maung Bandung akan lebih dikenal ketika meminjamkan Castillion.

Legenda Persib Bandung, Yudi Guntara.
japrit
Legenda Persib Bandung, Yudi Guntara.

Apalagi klub yang meminjam Castillion berasa dari Eropa.

"Kalau pemain-pemain Persib banyak dipinjamkan atau dikontrak sama klub luar nama Persib jadi akan dikenal," ucap Yudi.

"Pemain teruji, ada aktivitas dan bisa menjadi ukuran bagaimana sih pemain khususnya lokal Persib kalau bermain di luar negeri," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X