Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Malaysia Miliki Keuntungan Besar jika Kualifikasi Piala Dunia 2022 Ditunda Juni

By Metta Rahma Melati - Senin, 8 Februari 2021 | 17:10 WIB
Para pemain timnas Malaysia berselebrasi saat mencetak gol ke gawang Thailand dalam lanjutan pertandingan Grup G kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Kamis (14/11/2019).
FA MALAYSIA
Para pemain timnas Malaysia berselebrasi saat mencetak gol ke gawang Thailand dalam lanjutan pertandingan Grup G kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Kamis (14/11/2019).

Ia mengakui, keputusan tersebut memberi ruang bagi tim nasional untuk tampil meyakinkan dengan banyaknya pemain yang berpeluang bermain untuk timnas, terutama yang berstatus naturalisasi.

"Saya akui, situasi (penundaa) akan memberikan keuntungan bagi skuad Harimau Malaya untuk mempersiapkan barisan pemain yang lebih kuat, terutama untuk memanggil lebih banyak wajah baru nanti," ujar Datuk Mohd Yusoff, dikutip BolaSport.com dari Arena Metro.

"Ada beberapa pemain yang akan dapat dipanggil nanti, terutama yang muda untuk lebih memperkuat beberapa posisi skuad Harimau Malaya.

Baca Juga: Tunggu Liga 1 2021, Striker Persib Bandung Rajin Mancing di Laut

"Saat ini, terserah pelatih Harimau Malaya, Tan Cheng Hoe untuk memilih pemain yang tepat dan bisa mengambil tantangannya," ujarnya.

Berdasarkan jadwal semula, Malaysia akan melawan Uni Emirat Arab di Dubai pada 25 Maret sebelum menjamu Vietnam pada 30 Maret disusul Thailand di Bangkok pada Juni.

Akan tetapi AFC memberikan opsi kepada semua tim untuk mecapai kesepakatan untuk menunda laga hingga Juni.

"Karena itu, kami berharap AFC menunda pertandingan agar skuad Harimau Malaya mendapat kesempatan dan ruang untuk tampil lebih siap setelah hampir enam bulan tanpa latihan," ujarnya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : hmetro.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X