Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Keterkaitan antara FK Sloboda Tuzla, Miftah Anwar Sani, dan Pemain Baru Borneo FC Amer Bekic

By Rinaldy Azka Abdillah - Jumat, 26 Februari 2021 | 17:15 WIB
Miftah Anwar Sani resmi bergabung dengan klub Bosnia dan Herzegovina, FK Sloboda Tuzla.
ISTIMEWA
Miftah Anwar Sani resmi bergabung dengan klub Bosnia dan Herzegovina, FK Sloboda Tuzla.

Terdekat, FK Sloboda Tuzla akan bermain pada hari Minggu nanti (28/2/2021) melawan Sloga Slimin Han.

Lalu tanggal 7 Maret melawan FK Olimpic dan 13 Maret melawan Velez.

Baca Juga: Jangan Terlalu Serius Menanggapi Laga Timnas Indonesia Vs Selebritis FC

Ternyata usut punya usut, klub yang dituju Miftah Anwar Sani itu punya kaitan dengan pemain baru Borneo FC, yakni Amer Bekic.

Ya, Amer Bekic merupakan pemain asli binaan FK Sloboda Tuzla.

Ia sempat bermain di tim U-19 sebelum akhirnya lmeakukan debut profesionalnya bersama tim tersebut pada 2009.

Berdasarkan data yang didapat Bolasport.com dari Transfermarkt, diketahui bahwa Amer Bekic sempat beberapa kali keluar masuk FK Sloboda Tuzla.

Baca Juga: Eks Pelatih Persija Jakarta Sergio Farias Bicara Kabar ke Arema FC

Bukan hal aneh, mengingat klub tersebut merupakan tim tanah kelahirannya di Bosnia dan Herzegovina.

Amer Bekic merupakan pemain kelahiran Tuzla, 28 tahun lalu.

Bahkan, klub terakhir yang dibela oleh Amer Bekic pada 2020 lalu adalah FK Sloboda Tuzla, sebelum menganggur beberapa waktu.

Sampai akhirnya, Amer Bekic pun resmi dikontrak oleh Borneo FC, kemarin (25/2/2021).

Baca Juga: Gelandang Persita Tangerang Usung Misi Spesial pada Piala Menpora 2021

Baca Juga: Skuad Timnas U-22 Indonesia Jalani Vaksinasi di Istora Senayan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X