Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pengalaman Pahit Tim Indonesia di All England Open 2021, bak Air Susu Dibalas Air Tuba

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 25 Maret 2021 | 07:00 WIB
Tim bulu tangkis Indonesia untuk All England Open 2021 berpose sebelum melakukan penerbangan pulang ke Tanah Air di Birmingham, Inggris, Minggu (21/3/2021).
BADMINTON INDONESIA
Tim bulu tangkis Indonesia untuk All England Open 2021 berpose sebelum melakukan penerbangan pulang ke Tanah Air di Birmingham, Inggris, Minggu (21/3/2021).

Pemenang medali emas Asian Games itu pun mengharapkan perlindungan dari BWF setelah bersikap demikian. Namun, hal itu tidak pernah terjadi.

"Kita bertanggung jawab, kita di negara orang, dan ada 'bapak' kita, pelindung kita adalah BWF, kita pertama kali berpikir seperti itu," tutur Greysia.

"Kalau kita misalnya memilih untuk tidak melaporkan yang diserang siapa? BWF dan kita karena itu sudah melanggar aturan pemerintah setempat."

Baca Juga: Tanpa Gelar All England dan Alami Delay, Tim Bulu Tangkis Indonesia Pulang Terhormat

Greysia dan Praveen mengambil hikmah dari musibah yang dialami tim bulu tangkis Indonesia di All England Open 2021.

Praveen merasakan energi positif dari dukungan besar warganet serta bersyukur orang-orang sekarang lebih peka dengan tim bulu tangkis Indonesia.

Meski begitu, Praveen mewanti-wanti agar warganet lebih menjaga sikap dan tutur kata dalam menyampaikan protes terhadap semua pihak.

"Lebih bijak aja di sosial media dan jangan salah sasaran," kata Praveen menanggapi bagaimana atlet-atlet luar juga ikut mendapat amarah dari warganet.

"Maksud saya, kita kesel cuma jangan sapu rata semua kita hajar. Boleh kesel cuma be smart, harus lebih pintar menggunakan sosial media."

"Bukannya gak boleh, yang lebih pantes lah dibaca. Orang luar kan jadi ngelihat jelek ke kita. Netizen yang komen tetapi kan imbasnya ke kita juga, ke negara kita," sambungnya.

Sementara itu, Greysia berharap pengalaman pahit di All England bisa memacu pemain Indonesia untuk membuktikan diri pada event yang lebih besar yaitu Olimpiade.

"Di Olimpiade 2020 gimana nih, tantangannya, kita harus lebih baik berarti karena kita ingin ngeluarin semua yang kita bisa. [Ibarat] jagoan mengalah duluan hahaha," ujar Greysia.

Baca Juga: All England Open 2021 Semrawut, Dubes RI Sebut BWF Tak Kompeten


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X