Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Soal Potensi Turunkan Farshad Noor Lawan Persita, Begini Tanggapan Rene Alberts

By Rinaldy Azka Abdillah - Sabtu, 27 Maret 2021 | 21:00 WIB
Pemain asal Afghanistan, Farshad Noor saat masih menimba Ilmu di PSV Eindovhen.
alchetron
Pemain asal Afghanistan, Farshad Noor saat masih menimba Ilmu di PSV Eindovhen.

Pelatih asal Belanda tersebut akan menurunkan Farshad Noor melawan Persita Tangerang jika dirasa siap.

Untuk itu ia akan melihat perkembangannya di sesi latihan.

"Jika ia merasa nyaman dengan kondisinya dan secara sains terbukti baik maka, ya dia bisa bermain melawan Persita," ungkap Robert, Sabtu 27 Maret 2021.

Baca Juga: Kemampuan Madura United yang Diwaspadai Pelatih Persebaya Surabaya

Selama ini Robert Rene Alberts menilai pemain barunya itu merupakan gelandang yang mempunyai karakter.

Apalagi ia juga merupakan seorang kapten di timnas Afghanistan.

"Farshad merupakan pemain yang punya karakter baik dan memiliki pengalaman bermain di level Internasional . Ia juga seorang kapten, yang punya tanggung jawab besar terhadap timnya," bebernya.

Baca Juga: Sang Ayah Meninggal Dunia, Asyraq Gufron Pastikan Absen Lawan Persela

Meski Farshad Noor sudah tahu kultur sepak bola Indonesia, namun yang menentukannya bermain adalah kondisinya.


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X