Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Update Peringkat Dunia BWF - Bocah Ajaib Putri KW Naik 87 Posisi

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 30 Maret 2021 | 14:00 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, pada Simulasi Piala Uber 2020 di pelatnas Cipayung, Jakarta, Kamis (10/9/2020).
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, pada Simulasi Piala Uber 2020 di pelatnas Cipayung, Jakarta, Kamis (10/9/2020).

Demikian halnya dengan Zacha/Bela. Mereka disingkirkan unggulan asal Denmark, Mathias Christiansen/Alexandra Boje, yang akhirnya menjuarai Orleans Masters 2021.

Lolos hingga semifinal membawa dampak positif bagi peringkat Sabar/Reza dan Zacha Bela.

Tambahan 3.850 poin dari Orleans Masters 2021 membawa Sabar/Reza naik 306 posisi ke peringkat 190 dunia.

Sebagai informasi Orleans Masters 2021 merupakan turnamen internasional kedua Sabar/Reza sejak dipasangkan pada tahun lalu.

Baca Juga: Daya Juang Pemain Pelapis pada Orleans Masters 2021 Dinilai PBSI Tidak Memalukan

Sementara itu, Zacha/Bela naik 68 setrip ke peringkat 110. Zacha/Bela kini mengumpulkan 10.500 poin setelah melakoni turnamen pertama mereka sejak 2019.

Lonjakan peringkat yang cukup signifikan juga dialami pemain tunggal putri, Putri Kusuma Wardani.

Pemain muda yang 'dipaksa' mentas di level senior tersebut naik 87 posisi pada peringkat dunia BWF setelah lolos hingga perempat final Orleans Masters 2021.

Sebagai informasi, ini merupakan debut pemain berusia 18 tahun tersebut pada BWF Tour. Di Orleans Masters 2019 Putri pun telah membuat kejutan dengan menyingkirkan pemain unggulan.

Baca Juga: Pengalaman Dampingi Lee Chong Wei Bantu Hendrawan Bangkitkan Lee Zii Jia Juarai All England


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X