Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Klasemen Sementara Grup C - Persebaya Lolos, Tersisa Satu Tiket Lagi

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 3 April 2021 | 21:00 WIB
Persebaya Surabaya latihan perdana seusai libur pandemi di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (31/08/2020) pagi.
Dokumentasi Persebaya Surabaya
Persebaya Surabaya latihan perdana seusai libur pandemi di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (31/08/2020) pagi.

BOLASPORT.COM - Persebaya Surabaya menjadi satu-satunya tim dari Grup C yang sudah lolos ke babak delapan besar Piala Menpora 2021.

Tersisa satu tiket yang akan diperebutkan oleh Persela Lamongan, Persik Kediri, PSS Sleman, dan Madura United.

Persebaya Surabaya berhak melaju ke fase selanjutnya setelah menahan imbang Persela Lamongan dengan skor 0-0 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Sabtu (3/4/2021).

Satu poin sudah cukup bagi Persebaya Surabaya lolos ke babak delapan besar Piala Menpora 2021.

Total sudah tujuh poin yang dikumpulkan Persebaya Surabaya dari tiga pertandingan.

Tim asuhan Aji Santoso itu meraih kemenangan saat melawan Persik Kediri dan Madura United serta bermain imbang kontra Persela Lamongan.

Baca Juga: Hasil FP3 MotoGP Doha 2021 - Quartararo Tercepat, Rossi Kembali ke 10 Besar

Poin yang dikumpulkan Persebaya Surabaya hanya bisa dikejar oleh PSS Sleman.

PSS Sleman saat ini mengemas empat poin dan menyisahkan satu laga lagi melawan Persebaya Surabaya dalam pertandingan terakhir Grup C pada 7 April 2021.

Sejatinya ada Madura United yang juga memiliki empat poin.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Thiago Silva Biang Kerok, Thomas Tuchel Rasakan Kekalahan Perdana Menyakitkan di Chelsea

Akan tetapi Madura United sudah tidak mempunyai pertandingan lagi di Grup C Piala Menpora 2021.

Sebelum laga Persebaya Surabaya melawan Persela Lamongan, ada pertandingan Persik Kediri kontra Madura United.

Dalam laga yang digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Persik Kediri meraih kemenangan 2-1 atas Madura United.

Baca Juga: Imbang Lawan Persela, Persebaya Lolos ke Delapan Besar Piala Menpora

Dua gol Persik Kediri disumbangkan Andri Ibo dan Antoni Putro.

Sementara gol Madura United dibukukan Alberto Goncalves.

Ini menjadi kemenangan perdana Persik Kediri di Grup C Piala Menpora 2021.

Baca Juga: Persik Kediri Anggap Bonus Kalau Lolos ke Delapan Besar Piala Menpora

Sebelumnya tim asuhan Joko Susilo itu menelan kekalahan dari Persebaya Surabaya dan PSS Sleman.

Grup C masih akan mempertandingan satu laga terakhir pada pekan depan.

Persela Lamongan akan bentrok melawan Persik Kediri.

Baca Juga: Real Madrid Vs Eibar - Kans Los Blancos Gusur Barcelona dari Posisi 2

Laga Persela Lamongan kontra Persik Kediri menjadi pertandingan hidup dan mati.

Sebab, kedua tim membutuhkan kemenangan demi lolos ke fase selanjutnya.

Setelah itu dilanjutkan laga Persebaya Surabaya kontra PSS Sleman.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Rekan Erling Haaland Jadi Juru Selamat, AC Milan Hanya Imbang Lawan 10 Pemain Sampdoria

PSS Sleman juga wajib menang melawan Persebaya Surabaya jika ingin tetap tampil di Piala Menpora 2021.

Berikut klasemen sementara Grup C:

Pos Team Pld W D L GF GA GD Pts Qualification
1 Persebaya 3 2 1 0 4 2 +2 7 Knockout stage
2 PSS Sleman 3 1 1 1 2 2 0 4
3 Madura United 4 1 1 2 5 6 -1 4  
4 Persela Lamongan 3 0 3 0 1 1 0 3
5 Persik Kediri 3 1 0 2 3 4 −1 3
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X