Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pol Espargaro: Tenang Marc, Honda Tak Seburuk yang Terlihat di Qatar kok

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 8 April 2021 | 15:10 WIB
Marc Marquez (kiri) akan mendapatkan tantangan musuh baru yakni rekan setimnya Pol Espargaro.
HONDA RACING CORPORATION
Marc Marquez (kiri) akan mendapatkan tantangan musuh baru yakni rekan setimnya Pol Espargaro.

Hasil itu membuat Honda menjadi juru kunci pada klasemen konstruktur. Poin mereka sama dengan KTM tetapi kalah soal urusan posisi finis terbaik.

Fakta bahwa empat pembalap mereka memakai motor versi yang sama tentu menjadi alarm bagi Honda dalam perjuangan mereka menjadi juara.

Meski begitu, Pol Espargaro tidak khawatir. Rekrutan baru Honda tersebut yakin bahwa motor RC213V memiliki potensi untuk memenangi balapan.

Pol Espargaro merasa percaya diri dengan ritme lomba. Posisi start yang lebih ideal disebut Pol Espargaro bakal membawanya bersaing di depan.

Baca Juga: Sinyal Waspada Franco Morbidelli Setelah Jadi Bubur pada 2 Seri Pertama MotoGP 2021

"Jika saya start dari dua baris terdepan, kami akan ikut bersaing untuk kemenangan pada kedua seri," kata Pol Espargaro, dilansir BolaSport.com dari AS.

"Saya lebih cepat daripada pembalap lain di depan, pada pengujung lomba ritme saya di interval bawah [1 menit] 55 detik sementara para pembalap depan di interval tengah."

"Kami tidak dapat menyatukan semua hal yang kami perlukan dan saya membuat dua kesalahan besar," sambung pemenang gelar juara Moto2 2013 itu.

Pol Espargaro pun berusaha meyakinkan rekan setimnya, Marc Marquez, yang masih absen demi memulihkan kondisi lengan kanannya.

Baca Juga: Pedro Acosta, Anak Nelayan yang Gemparkan Moto3 dan Bikin Valentino Rossi Mau Tunda Pensiun Lagi


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X