Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Usai Cedera, Jorge Lorenzo Percaya Tabiat Marc Marquez Bakal Berbeda

By Agung Kurniawan - Kamis, 8 April 2021 | 16:40 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berbicara kepada kru ketika menjalani tes privat di Sirkuit Catalunya, Spanyol, 16 Maret 2021.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berbicara kepada kru ketika menjalani tes privat di Sirkuit Catalunya, Spanyol, 16 Maret 2021.

Test rider Yamaha, Jorge Lorenzo.
instagram.com/jorgelorenzo99
Test rider Yamaha, Jorge Lorenzo.

Kembalinya Marc Marquez tentu sudah dinantikan oleh Honda yang terlihat keteteran dalam dua seri balapa pertama.

Namun demikian, tidak sedikit pihak yang yakin bahwa pembalap berusia 28 tahun itu bakal kesulitan untuk segera kembali ke performa terbaiknya.

Sebelum mendapatkan cedera itu, Marc Marquez dikenal sebagai pembalap yang berani mengambil risiko tinggi.

Baca Juga: Jika Mental Juara Sudah Terkumpul, Marc Marquez Akan 'Comeback'

Keberanian itulah yang membantu Marc Marquez mengetahui batas tertinggi motornya kendati harus dibayar dengan puluhan insiden crash setiap musimnya.

Jorge Lorenzo menjadi salah satu orang yang menilai bahwa cedera panjang akan mengubah tabiat mantan rekan setimnya itu.

"Saya pikir ketika dia kembali kita akan menyaksikan Marc Marquez yang berbeda," ucap Jorge Lorenzo kepada AutoBild, dilansir dari Corsedimoto.

"Saya tidak yakin kita akan melihat seorang pembalap yang mau mengambil banyak risiko tanpa takut terluka," imbuhnya.

Baca Juga: Jorge Lorenzo Bongkar Rahasia Kecepatan Marc Marquez di Lintasan


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X