Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Eks Pelatih Liverpool Berikan Tips untuk Kalahkan Real Madrid

By Sandi Lathunusa - Minggu, 11 April 2021 | 17:00 WIB
Rafa Benitez berikan tips untuk Liverpool kalahkan Real Madrid dalam leg kedua babak perempat final Liga Champions.
TWITTER.COM/LFC
Rafa Benitez berikan tips untuk Liverpool kalahkan Real Madrid dalam leg kedua babak perempat final Liga Champions.

BOLASPORT.COM - Rafa Benitez berikan tips untuk Liverpool kalahkan Real Madrid dalam leg kedua perempat final Liga Champions.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, baru saja memutus enam kekalahan beruntun timnya di kandang sendiri di Liga Inggris.

Liverpool sukses mengalahkan Aston Villa dalam lanjutan pekan ke-31 Liga Inggris pada Sabtu (10/4/2021).

Laga yang dihelat di Stadion Anfield berakhir dengan skor 2-1.

Kemenangan ini juga menjadi modal penting Liverpool melakoni leg kedua perempat final Liga Champions lawan Real Madrid pada Rabu (14/4/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 02.00 WIB.

Pada leg pertama, Mohamed Salah cs harus menyerah dengan skor 1-3.

Liverpool membutuhkan kemenangan minimal 2-0 di partai kedua untuk lolos ke babak berikutnya.

Eks pelatih Liverpool, Rafa Benitez, juga mendukung pasukan Klopp untuk comeback lawan Real Madrid.

Baca Juga: Cetak Gol ke Gawang Barcelona, Karim Benzema Sejajar Cristiano Ronaldo dan 2 Eks Bomber Real Madrid

Menurut Benitez, Liverpool harus bermain tanpa kecemasan jika ingin mengalahkan Real Madrid.

Selain itu, Benitez juga meminta Liverpool untuk pertahankan tingkat konsentrasi.

"Jika ingin memiliki peluang, Anda harus segera mencetak gol meskipun butuh waktu satu jam," kata Benitez seperti dilansir BolaSport.com dari Mirror.

"Bagi saya, kuncinya adalah Liverpool jangan terlalu cemas dan jangan terburu-buru."

"Pertahankan tingkat konsentrasi dan tetap fokus. Dengan kualitas pemain yang dimiliki Liverpool, maka gol akan datang."

"Tapi Liverpool harus berada di dalam posisi di mana mereka harus menjaga clean sheet, bermain agresif di Anfield, dan bermain dengan intensitas yang lebih besar selama 90 menit."

Baca Juga: Temukan Kecintaannya Lagi, Lingard Tak Ada Gunanya Balik ke Man United

"Sayangnya, Liverpool tidak bisa mengandalkan fan untuk memberikan semangat."

"Menurut pengalaman saya, suporter di Anfield telah menjadi faktor-faktor penentu di malam-malam kompetisi Eropa. Saya tidak berpikir Anda bisa membantahnya. Itu telah menjadi satu alasan kesuksesan Liverpool."

"Untuk sekarang, semangat Liverpool itu harus datang dari para pemain sendiri," tutur Benitez melanjutkan.

Baca Juga: Putus Rentetan Buruk di Kandang, Klopp Peringatkan Real Madrid

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Beri Bagja
Sumber : Mirror

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Bologna
38
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X