Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rivaldo Ferre Punya Rekomendasi Pemain Asing dari Kompetisi Thailand untuk Persipura

By Abdul Rohman - Jumat, 16 April 2021 | 20:00 WIB
Momen saat Todd Rivaldo Ferre masuk menggantikan Panudech Maiwong dalam laga Lampang FC versus Navy FC, Rabu (10/2/2021).
Facebook Lampang FC
Momen saat Todd Rivaldo Ferre masuk menggantikan Panudech Maiwong dalam laga Lampang FC versus Navy FC, Rabu (10/2/2021).

BOLASPORT.COM - Todd Rivaldo Ferre, mengaku sudah mengajukan satu nama pemain asing dari kompetisi Thailand kepada manajemen maupun pelatih Persipura Jayapura.

Hal tersebut diungkapkan Todd Rivaldo Ferre dalam sesi jumpa pers secara virtual.

Todd Rivaldo Ferre sempat mencicipi atmosfer kompetisi di divisi kedua Thailand dengan memperkuat Lampang FC.

Masa peminjaman Rivaldo Ferre dari Persipura Jayapura ke Lampang FC berlangsung sekitar tiga bulan.

Baca Juga: Menurut Legenda UFC, 'Mulut Sampah' Jadi Biang Popularitas Conor McGregor

Selama membela Lampang FC, mantan pemain timnas U-19 Indonesia tampil dalam delapan pertandingan dengan sumbangan satu gol.

Terkait nama pemain asing dari Thailand tersebut, Rivaldo Ferre masih enggan membuka indentitasnya.

"Itu masih menjadi rahasia (identitas dari pemain asing yang saya ajukan)," kata Rivaldo Ferre.

Baca Juga: Hasil FP1 MotoGP Portugal 2021 - Vinales Tercepat, Marquez Ketiga, Rossi Ke-11

"Tetapi kemarin saya sempat merekomendasikan satu pemain (asing dari kompetisi Thailand)."

"Bagaimana keputusan nanti itu tergantung dari manajemen dan pelatih (Persipura Jayapura)," sambung pemain kelahiran Jayapura, Papua itu.

Sejauh ini, baru Takuya Matsunaga, pemain asing yang memperkuat klub dengan julukan Mutiara Hitam tersebut.

Baca Juga: Mikel Arteta Ngaku Minder Arsenal Jumpa Villarreal Asuhan Unai Emery, Kenapa?

Takuya Matsunaga pun sudah bergabung dengan latihan yang digelar Persipura Jayapura.

Latihan Persipura Jayapura dipersiapkan dalam menghadapi babak play-off Zona ASEAN Piala AFC 2021 pada bulan Mei mendatang.

Calon lawan Persipura Jayapura di
babak play-off Piala AFC 2021 antara
Visakha (Brunei Darussalam) atau Lalenok United (Timor Leste).

Rivaldo Ferre tidak gentar siapapun lawan Persipura Jayapura di babak play-off Piala AFC 2021.

Baca Juga: Bruno Fernandes Ikut Tebar Kode agar Man United Jaga Cavani

"Bagi saya tidak penting lawan siapa, kami siap melawan siapapun yang menang nanti," kata pemain berusia 22 tahun itu.

Apabila lolos dari babak play-off, Persipura Jayapura bakal menghuni Grup H bersama Kedah Darul Aman (Malaysia), Lion City Sailors (Singapura), dan Saigon (Vietnam).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X