Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Peluang Mega Duel di UFC Terancam Batal Usai Dana White Bersabda

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 20 April 2021 | 22:45 WIB
Presiden UFC, Dana White.
twitter.com/danawhite
Presiden UFC, Dana White.

BOLASPORT.COM - Presiden UFC, Dana White, telah mengeluarkan statement mengenai wacana menunda mega duel di kelas berat Francis Ngannou vs Jon Jones.

Francis Ngannou saat ini sudah menjadi juara kelas berat UFC setelah menumbangkan Stipe Miocic pada Maret 2021 silam.

Setelah menjadi juara baru, Ngannou tak perlu berlama-lama menanti calon lawan berikutnya.

UFC sudah menyodorkan Jon Jones yang kini memastikan pindah kelas berat dari kelas berat-ringan.

Baca Juga: Pernah Kalah, Mike Tyson Diberi Peluang Rematch Lawan Kevin McBride

Sebagai petarung nomor satu UFC saat ini, Jones mendapatkan keistimewaan untuk menjadi penantang gelar berikutnya.

Wacana duel Ngannou vs Jones pun selalu menjadi pembahasan dalam beberapa waktu ke belakang.

Akan tetapi ada sedikit masalah untuk mewujudkan mega duel antara Ngannou dan Jones.

Pasalnya, Jones sedang bersitegang dengan UFC karena menuntut bayaran selangit untuk bentrokan dengan Ngannou.

UFC sepertinya sulit menyanggupi keinginan Jones, sehingga mencari opsi lain untuk Ngannou.

Baca Juga: Kepada Peserta MotoGP 2021, Valentino Rossi Minta Waspadai Muridnya

White pun kemungkinan besar ingin mempertemukan Ngannou dengan Derrick Lewis sebagai penantang pertama gelarnya.

"Itu kemungkinan akan terjadi, Anda tahu, The Black Beast (julukan Derrick Lewis)," ucap White, dilansir BolaSport.com dari BJPENN.

Derrick Lewis menjadi opsi lain lawan Ngannou lantaran mencatat empat kemenangan beruntun.

Sosok berjuluk The Black Beast itu kini menempati posisi kedua dalam peringkat kelas berat UFC.

Baca Juga: UFC 261 - Tebar Psywar, Jorge Masvidal Sebut Pukulan Kamaru Usman Lembek

Posisi tersebut didapat Lewis setelah sukses mengalahkan Curtis Blaydes pada Februari 2021 lalu.

Adapun Lewis sudah pernah bertarung menghadapi Ngannou pada Juli 2018 silam.

Pada duel pertama itu, Lewis sukses menghabisi Ngannou melalui kemenangan keputusan angka mutlak.

Alhasil menarik untuk melihat duel Ngannou vs Lewis yang kedua kalinya.

Baca Juga: Jorge Lorenzo Ingatkan Marc Marquez Punya 3 Rival dalam Berburu Gelar MotoGP 2021

 

 


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : bjpenn.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X