Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Absen di Liga Champions Musim Depan, Zidane: Itu Tak Masuk Akal!

By Rebiyyah Salasah - Selasa, 27 April 2021 | 19:30 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.
LALIGA
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.

BOLASPORT.COM - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, mengatakan gagasan timnya absen di Liga Champions musim depan karena hukuman UEFA tak masuk akal. 

Keterlibatan Real Madrid dalam proyek European Super League terus memunculkan spekulasi bahwa klub Liga Spanyol tersebut akan mendapatkan hukuman dari UEFA. 

Terlebih, Florentino Perez yang merupakan Presiden Real Madrid juga diangkat sebagai ketua European Super League

Real Madrid termasuk di antara 12 klub pendiri kompetisi yang diresmikan pada 18 April lalu. 

Namun, dalam waktu 48 jam setelah rencana dikonfirmasi, enam klub Inggris yang terlibat semuanya mundur, dan mereka segera disusul oleh Atletico Madrid, Inter Milan, dan AC Milan.

Juventus tetap mendukung European Super League tetapi mengakui kegagalan proposal awal.

Baca Juga: Real Madrid vs Chelsea - Zidane Si Bang Jago Semifinal Liga Champions

Adapun Madrid dan Barcelona bersikeras rencana mereka masih bermanfaat dan belum sepenuhnya mati.

UEFA mengancam akan menghukum 12 klub itu, tetapi klub-klub Inggris yang mundur lebih awal dapat diberi keringanan. 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Mundo Deportivo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X