Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dewa United FC Berhasil Gaet Mantan Anak Didik Shin Tae-yong

By Alif Mardiansyah - Selasa, 4 Mei 2021 | 16:30 WIB
Logo klub Liga 2 bernama Dewa United
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Logo klub Liga 2 bernama Dewa United

BOLASPORT.COM - Salah satu pilar yang sempat ditempa Shin Tae-yong kini telah bergabung dengan klub Liga 2, Dewa United FC.

Eks anak asuh Shin Tae-yong yang sekarang merapat ke Dewa United FC tersebut yakni Rivki Mokodompit.

Sebelum bergabung dengan Dewa United FC, Rivki Mokodompit sempat dipanggil oleh Shin Tae-yong ke timnas Indonesia.

Kala itu, Rivki yang masih membela Persebaya Surabaya ikut dalam pemusatan latihan timnas Indonesia besutan Shin Tae-yong periode 23 Juli 2020 hingga 8 Agustus 2020.

Saat ini, Rivki Mokodompit telah resmi berseragam Dewa United FC.

Pada Senin (3/5/2021), Dewa United FC secara sah memperkenalkan Rivki Mokodompit sebagai kekuatan barunya.

Baca Juga: Kemenangan Persija Atas Persib Berhasil Curi Perhatian Media Asing

Sebelumnya, Rivki sempat memperkuat Persebaya Surabaya pada musim 2020 silam.

Selain itu, kiper berumur 38 tahun tersebut pernah tiga musim bersama PSM Makassar sejak musim 2017.

Baca Juga: Di Piala Menpora 2021, Andritany Ardhiyasa dan Persija Berbeda Tujuan

Sebelum Rivki bergabung, Dewa United FC sudah mengenalkan empat penjaga gawangnya ke publik melalui unggahan Instagram, 7 April 2021.

Keempat kiper Dewa United FC tersebut yakni Shahar Ginanjar, Fadlan Zuhri Hasbyallah, Gunandi, dan Arabia Sutian Maliq.

Lantas, kedatangan Rivki Mokodompit pun semakin memperkuat dan memperbanyak opsi Dewa United FC dalam memilih penjaga gawangnya.

Baca Juga: Michael Essien Beri Pujian Singkat ke Persib Bandung, Kangen?

Kepastian Dewa United FC mendapatkan Rivki itu disampaikannya melalui unggahan Instagram-nya, 3 Mei 2021.

"Selamat datang di Dewa United FC," tulis Dewa United FC seperti dikutip oleh BolaSport.com dari Instagram-nya.

"Pertahanan terakhir, Rivki Mokodompit," tambah Dewa United FC.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh DEWA UNITED FC (@dewaunitedfc)

 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : instagram/@dewaunitedfc

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X