Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jadi Rekan Marc Marquez, Pol Espargaro Tak Paham Cara Kerja Honda

By Agung Kurniawan - Jumat, 7 Mei 2021 | 19:20 WIB
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro, saat tampil pada balapan MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 18 April 2021.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro, saat tampil pada balapan MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 18 April 2021.

Marc Marquez (kiri) akan mendapatkan tantangan musuh baru yakni rekan setimnya Pol Espargaro.
HONDA RACING CORPORATION
Marc Marquez (kiri) akan mendapatkan tantangan musuh baru yakni rekan setimnya Pol Espargaro.

"Masalah Honda memang rumit," kata Dennis Noyes, dilansir BolaSport.com dari laman Motosan.

Bagaimana tidak? Anggapan itu semakin tampak karena Pol Espargaro belum mengerti sistem kerja Honda.

"Pol Espargaro telah mengatakan bahwa dia tak mengerti sistem kerja di Honda, kecelakaan tak membuatnya khawatir," ucap Dennis Noyes.

Baca Juga: Meski Lampaui Rossi dan Marquez, Bocah Ajaib Pedro Acosta Jangan Mimpi Naik ke MotoGP Tahun Depan

Jalan pembalap berusia 30 tahun itu untuk tampil kompetitif bersama RC213V semakin terjal karena kurangnya informasi.

Jika tidak kunjung juga bisa merebut kemenangan, beban Pol Espargaro bersama tim barunya itu semakin tinggi.

"Pol Espargaro mengatakan bahwa dia kekurangan informasi," kata Denni Noyes menjelaskan.

"Ada cukup banyak tekanan di Honda karena sudah lama sekali belum meraih kemenangan," ujarnya.

Baca Juga: Ducati Kirim Sinyal Waspada ke Lawan Saat Menangi Balapan di Jerez


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X