Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Hanya Bawa 23 Pemain ke UEA, 5 Nama Sudah Disebutkan

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 9 Mei 2021 | 12:00 WIB
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan arahan kepada anak asuhnya di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan arahan kepada anak asuhnya di Lapangan D, Senayan, Jakarta, 2 Maret 2021.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, hanya membawa 23 pemain ke Uni Emirat Arab (UEA).

Lima pemain diantaranya sudah dipastikan bergabung ke UEA.

Shin Tae-yong saat ini tengah menggelar pemusatan latihan (TC) timnas Indonesia di Jakarta sejak 1 Mei 2021.

Nantinya pada 17 Mei 2021, skuad timnas Indonesia bertolak ke UEA.

TC ini sebagai persiapan timnas Indonesia jelang tampil di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup G.

Seluruh pertandingan Grup G akan dimainkan di UEA.

Baca Juga: Soal Bakat, Kento Momota Sebut Dirinya Sejajar dengan Kevin Sanjaya

Timnas Indonesia masih menyisahkan tiga pertandingan lagi melawan Thailand (3 Juni), Vietnam (7 Juni), dan UEA (11 Juni).

Sebelum berlaga di tiga laga itu, timnas Indonesia dijadwalkan akan melakoni pertandingan uji coba melawan Afghanistan dan Oman di UEA pada akhir Mei mendatang.

Sekarang ini ada 37 pemain yang di tengah berlatih di Jakarta.

Baca Juga: Ashley Young Gagal Paham Keputusan Manchester United yang Jual Lukaku

Jumlah itu akan berkurang menjadi 23 nama karena sesuai dengan pendaftaran pemain di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Dari 23 nama itu, lima pemain diantaranya sudah pasti berangkat ke UEA.

Mereka adalah Elkan Baggot, Asnawi Mangkualam, Egy Maulana Vikri, Witan Sulaeman, dan Ryuji Utomo.

Baca Juga: Ditanya Peluang Jake Paul Bekuk Floyd Mayweather, Mike Tyson Realistis

Kelima pemain itu merupakan nama-nama yang berkarier di luar negeri.

Shin Tae-yong memastikan bahwa kelima pemain itu bisa merapat ke UEA.

"Nantinya ada lima pemain yang akan bergabung pada TC timnas Indonesia di Dubai, UEA."

Baca Juga: Sergio Aguero Minta Maaf Usai Gagal Jadi Penentu Titel Liga Inggris Kedua Kali, Pep Guardiola Telanjur Kesal

"Lima pemain tersebut yakni Elkan Baggott, Asnawi Mangkualam, Egy Maulana, Witan Sulaeman, Ryuji Utomo."

"Pemanggilan pemain untuk saat ini juga tidak mudah karena masih ada aturan PPKM."

"Nantinya akan dilihat kembali siapa saja pemain yang pantas dibawa ke Dubai, UEA untuk menjalani TC lanjutan dan pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2022 disana," tulis pernyataan resmi PSSI dilansir BolaSport.com.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X