Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Berita Euro 2020 - Sempat Ditunda, Timnas Inggris Akhirnya Rilis Skuad Sementara

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 25 Mei 2021 | 19:46 WIB
Ilustrasi Grup D EURO 2020.
TARA YANUAR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Grup D EURO 2020.

Baca Juga: Luis Suarez: Ronald Koeman Pelatih yang Tak Punya Kepribadian

Sebanyak 12 pemain belakang dipanggil oleh Southgate.

Adapun pemain-pemain seperti Ben White, Bukayo Saka, Ollie Watkins, Eric Dier, Ben Godfrey, Conor Coady, Trent Alexander-Arnold, Kalvin Phillips, dan Jesse Lingard turut dipanggil.

Sementara itu, untuk posisi penjaga gawang, Southgate memilih memanggil kiper Manchester United, Dean Henderson, untuk masuk dalam skuad.

Sebelumnya dilaporkan bahwa Nick Pope diprediksi tidak bakal kembali dengan cepat lantaran menjalani operasi lutut ringan.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Hansi Flick Resmi Gantikan Joachim Loew di Timnas Jerman setelah EURO 2020

Dean Henderson menjadi kiper keempat yang diundang Southgate setelah Jordan Pickford, Sam Johnstone, dan Aaron Ramsdale.

Inggris bakal memulai perjalanan mereka di Euro 2020 dengan menghadapi Kroasia pada laga pembuka Grup D yang berlangsung di Stadion Wembley, Minggu (13/6/2021) pukul 20.00 WIB.

Berikut daftar skuad sementara timnas Inggris untuk Euro 2020, dikutip BolaSport.com dari Twitter:

Kiper:

  • Jordan Pickford (Everton)
  • Dean Henderson (Manchester United)
  • Aaron Ramsdale (Sheffield United)
  • Sam Johnstone (West Bromwich Albion)

Bek:

  • Harry Maguire (Manchester United)
  • John Stones (Manchester City)
  • Tyrone Mings (Aston Villa)
  • Ben White (Brighton & Hove Albion)
  • Ben Godfrey (Everton)
  • Conor Coady (Wolves)
  • Ben Chilwell (Chelsea)
  • Luke Shaw (Manchester United)
  • Trent Alexander-Arnold (Liverpool)
  • Reece James (Chelsea)
  • Kyle Walker (Manchester City)
  • Kieran Trippier (Atletico Madrid)

Gelandang:

  • Jude Bellingham (Borussia Dortmund)
  • Jordan Henderson (Liverpool)
  • Jesse Lingard (West Ham United)
  • Mason Mount (Chelsea)
  • Kalvin Phillips (Leeds United)
  • Declan Rice (West Ham United)
  • James Ward-Prowse (Southampton)

Winger/Penyerang:

  • Dominic Calvert-Lewin (Everton)
  • Phil Foden (Manchester City)
  • Jack Grealish (Aston Villa)
  • Mason Greenwood (Manchester United)
  • Harry Kane (Tottenham Hotspur)
  • Marcus Rashford (Manchester United)
  • Bukayo Saka (Arsenal)
  • Jadon Sancho (Borussia Dortmund)
  • Raheem Sterling (Manchester City)
  • Ollie Watkins (Aston Villa)


Editor : Beri Bagja
Sumber : Twitter, englandfootballonline.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X