Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kerjasama Kadek Agung dan Syahrian Abimanyu buat Timnas Indonesia Imbangi Thailand pada Babak Pertama

By Abdul Rohman - Jumat, 4 Juni 2021 | 00:36 WIB
Perayaan gol Evan Dimas, dalam laga uji coba timnas Indonesia vs Oman, di Stadion The Seven's, Dubai, Uni Emirate Arab, pada Sabtu (29/5/2021).
PSSI
Perayaan gol Evan Dimas, dalam laga uji coba timnas Indonesia vs Oman, di Stadion The Seven's, Dubai, Uni Emirate Arab, pada Sabtu (29/5/2021).

Sepakan Asnawi setelah menerima umpan dari Egy Maulana masih menyamping tipis di kanan gawang Thailand.

Menit ke-23, Thanawat Suengchittahawon mendapatkan ruang untuk melakukan sepakan dari luar kotak.

Meski mengancam, tendangan Thanawat masih berada di pinggir gawang Nadeo.

Baca Juga: CdM Janji Tindaklanjuti Kendala Lapangan Latihan Atletik Jelang Olimpiade Tokyo

Thailand kembali mendapatkan kesempatan di menit ke-29, umpan yang kirim Thanawat dari tendangan bebas berhasil disambar Manuel Tom Bihr.

Sundulan Manuel Tom Bihr masih berada di atas mistar gawang timnas Indonesia.

Kadek Agung berhasil mencetak gol penyama kedudukan menjadi 1-1 di menit ke-39.

Kadek Agung yang tiba-tiba muncul dari belakang mampu menyambut umpan dari Syahrian Abimanyu dan langsung menceploskan bola ke pojok gawang Thailand.

Jelang babak pertama berakhir, timnas Indonesia terus menekan lini pertahanan Thailand.

Hingga babak pertama berakhir, skor 1-1 untuk sementara menjadi hasil laga timnas Indonesia vs Thailand.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X