Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gelandang Borneo FC Sebut Tim Masih Butuh Matangkan Penyesuaian Taktik

By Wila Wildayanti - Selasa, 8 Juni 2021 | 05:45 WIB
Sultan Samma dan Osvaldo Haay sedang melakukan perebutan bola kala pertandingan Persjia Jakarta menghadapi Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sultan Samma dan Osvaldo Haay sedang melakukan perebutan bola kala pertandingan Persjia Jakarta menghadapi Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (1/3/2020)

Baca Juga: Euphoria Euro 2020 Tak Alihkan Fokus Pelatih Persib Persiapkan Tim

Meski begitu menurutnya para pemain tetap menunjukkan progres, walaupun masih membutuhkan waktu.

“Untuk masalah taktik kami sedang bertahap,” ujar Sultan Samma sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman Borneo FC.

“Apalagi baru kedatangan Bustos yang punya kemampuan individu yang bagus. Saya rasa dia bakal membantu banyak tim ini,” ucapnya.

Baca Juga: 4 Hal yang Harus Diketahui soal EURO 2020 - Dari 11 Tuan Rumah hingga 24 Negara Peserta

Sebelumnya, Borneo FC tercatat telah menjalani laga uji coba melawan tim lokal asal Yogyakarta Betajaya, Borneo FC menang tiga gol, lawan PSG Pati juga menang 1-0, dan dalam laga kontra Dewa United ditahan imbang 1-1.

Menurutnya setelah menjalani tiga laga uji coba tersebut, para pemain mulai mengerti apa sebenarnya yang diharapkan oleh juru taktik Mario Gomez.

Baca Juga: Dewa United Ajukan Diri Jadi Tuan Rumah Liga 2, Pakai Stadion Mana?

Oleh karena itu, ia dan rekan-rekannya siap bekerja keras disisa waktu yang ada ini.

Hal itu dilakukan agar saat Liga 1 2021 bergulir nantinya ia dkk dalam kondisi siap tempur.

“Dua uji coba terakhir ini bagus buat kami. Untuk melihat bagaimana tim ini berkembang, baik taktik maupun fisik,” kata Sultan.

Baca Juga: RANS Cilegon FC Dikalahkan Arema FC, Rafathar Kritik Raffi Ahmad

“Persiapan menuju Liga 1 praktik menyisahkan satu bulan saja. Jadi kami harus siap,” tuturnya.

Sementara itu, Borneo FC juga akan kembali menjalani laga uji coba keempat dengan melawan Persita Tangerang pada Selasa (8/6/2021).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Borneofc.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X